Kapolres Sumedang Lantik Kapolsek Darmaraja Dan Kapolsek Sukasari

- Jurnalis

Jumat, 20 Januari 2023 - 14:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Sumedang – Kapolres Sumedang AKBP Indra Setiawan, S.H., S.I.K., resmi melantik Kapolsek Darmaraja dan Kapolsek Sukasari dalam Upacara Serah Terima Jabatan yang dilaksanakan di Lapang Apel Mapolres Sumedang. Kamis (19/01/2023).

Pada Upacara tersebut Kapolres Sumedang melantik AKP Agus Rudiarto sebagai Kapolsek Darmaraja yang baru menggantikan Kompol (Anumerta) Sugeng Heryadi yang meninggal dunia karena sakit.

Selain itu, Kapolres Sumedang melantik juga IPTU Joko Dwi Haryono sebagai Kapolsek Sukasari menggantikan AKP (Purn) Ato Suharto (alm) yang juga meninggal dunia setelah pensiun sebagai Kapolsek Sukasari.

Baca Juga :  Polres Sumedang Lakukan Tes Urine Bagi Personilnya Cegah Adanya Penyalahgunaan Narkoba

Dalam amanatnya Kapolres Sumedang AKBP Indra Setiawan, S.H., S.I.K., menyampaikan pergantian maupun pemenuhan jabatan merupakan sesuatu yang didasarkan untuk kebutuhan Institusi.

Kapolres Sumedang Lantik Kapolsek Darmaraja Dan Kapolsek Sukasari

“Saya sebagai pimpinan di Polres Sumedang menaruh harapan penuh kepada para pejabat baru untuk bisa berintegritas dan berinovasi dalam melaksanakan tugas untuk pelayanan terhadap masyarakat.” Ujar Indra.

“Pada saat ini kita dihadapkan dengan tantangan yang besar dalam menjalankan tugas, untuk memenuhi harapan masyarakat dalam pelayanan Polri dibidang Harkamtibmas.” Lanjutnya.

Baca Juga :  PWI Kaltim Usai Melakukan Konkerprov Sebagai Barometer Kerja Kepengurusan

“Tentunya kepada pejabat yang baru agar bisa berinovasi dan berimprovisasi dengan perkembangan saat ini sehingga pelayanan Polri kepada masyarakat bisa lebih baik lagi.” Pungkas Indra.

Tidak lupa, Kapolres Sumedang beserta para Pejabat Utama Polres Sumedang dan para peserta upacara, memberikan ucapan selamat kepada kedua Kapolsek yang baru tersebut…Ujs

Berita Terkait

TPNPB Kodap XI Odiyai Dogiyai Klaim Bertanggung Jawab Atas Pembunuhan Dua Anggota Militer di Dogiyai
Brigjen TNI Kristomei Sianturi Resmi Jabat Kapuspen TNI, Siap Perkuat Komunikasi Strategis TNI
Danrem 023/KS Dampingi Kunker Menkes RI dan Menko PMK RI Di Kepulauan Nias.
Serangan Brutal OPM Di Yahukimo: Enam Guru Tewas, Sekolah Dibakar, Warga Di Siksa, Sadis!!
Danrem 023/KS Resmi Tutup TMMD ke-123 Di Padang Lawas: Sinergi TNI & Masyarakat Wujudkan Pembangunan
Pemkab Gunung Mas Gelar Pasar Murah, Warga Antusias Dapat Sembako Murah!
Remaja Buncit 3 Gelar Buka Puasa Bersama dan Santunan Anak Yatim Piatu
Haji Mursad Bagikan Sembako Untuk Warga Sukapura, Sambut Idul Fitri Dengan Kebersamaan

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 18:11 WIB

TPNPB Kodap XI Odiyai Dogiyai Klaim Bertanggung Jawab Atas Pembunuhan Dua Anggota Militer di Dogiyai

Senin, 24 Maret 2025 - 14:07 WIB

Brigjen TNI Kristomei Sianturi Resmi Jabat Kapuspen TNI, Siap Perkuat Komunikasi Strategis TNI

Sabtu, 22 Maret 2025 - 20:26 WIB

Danrem 023/KS Dampingi Kunker Menkes RI dan Menko PMK RI Di Kepulauan Nias.

Sabtu, 22 Maret 2025 - 19:19 WIB

Serangan Brutal OPM Di Yahukimo: Enam Guru Tewas, Sekolah Dibakar, Warga Di Siksa, Sadis!!

Senin, 17 Maret 2025 - 20:39 WIB

Pemkab Gunung Mas Gelar Pasar Murah, Warga Antusias Dapat Sembako Murah!

Berita Terbaru