Pernyataan Tokoh KKB EK Tentang Nasib Sandera Pilot Susi Air

zonapers.com, Papua.

Philips Marthen, Pilot Susi Air yang telah lama di sandera oleh Kelompok Kriminal Bersenjata ( KKB ) pimpinan EK, nampak terlihat Lusuh tak berdaya di bawah ancaman moncong senjata milik KKB, 26/6/23.

Terduga EK memberikan waktu dua bulan untuk  semua pihak melakukan negoisasi dengan KKB, dan info terakhir memberikan tenggang waktu sampai 1 Juli 2023.

Saat berita ini diturunkan, Jumat 7/7/23, semua pihak belum mendapat informasi lanjutan dari pihak KKB Pimpinan EK.

” Kapten Pilot Philip Marhtens akan Ditembak oleh Militer Kami, maka yang akan bertanggung Jawab adalah Pemerintahan Indonesia, Indonesia terbukti tidak Mampu Melakukan Negosiasi Bersama KKB terhadap Nyawa Kapten Pilot Philip Marhtens.” Ujar Seseorang melalui pesan dari Medsos yang disebarluaskan, sementara seluruh isi pernyataan itu, tertera penanggung jawab penyiaran Jeffrey P. Bomanak , yang infonya dikeluarkan Dari Kantor yang beralamat di Victoria, Pada 26 Juni 2023.

# Dari berbagai nara sumber.

Redaksi.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *