Pemda Kab.Pati Gelar Acara Tradisi Sedekah Laut 2022

- Jurnalis

Sabtu, 14 Mei 2022 - 06:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Pati.

Pemerintah Daerah Kabupaten Pati Jawa Tengah akan menggelar acara tahunan Sedekah Laut 2022 pada hari Minggu 15 Mei 2022, Sabtu,14/5/22.

Setelah selama 2 tahun acara tersebut tertunda akibat Pandemi covid-19, tahun inilah tradisi kebudayaan yang sudah lama dilakukan masyarakat kembali di adakan.

Baca Juga :  RS Ananda Tamsel Tunjukkan Kesiapsiagaan Medis yang Optimal, Dalam Kejuaraan Sepatu Roda Nasional Bupati Bekasi IV Open 2024

” Acara ini juga rencananya akan di hadiri Bupati Pati Haryanto serta unsur Forkopinda Kabupaten Pati,” Ujar Suratman selaku ketua Panitia.

Suratman ( kaos Hitam Putih ) ketika di wawancara awak media.

” Saya juga menyayangkan kepada Dinas Pariwisata yang belum di jadikannya Ikon Pariwisata acara sedekah laut ini, padahal acara ini menjadi daya tarik tersendiri, wisatawan pun selain dari domestik,ada juga dari orang asing,” Lanjutnya.

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Polsek Jatinunggal, Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

Ayo, datang dan kunjungi acara Sedekah Laut Bajomulyo,pasti menarik !

( Endro Lukito ).

Berita Terkait

Debat Pamungkas Pilgub Jabar 2024: Paslon No. 4 Dedi Erwan Tunjukkan Kelasnya Sebagai yang Terbaik
Babinsa Kuala Kencana Dampingi Tim Kemenkes Tangani Penyakit Kaki Gajah di Mimika
Sicakep Sumedang Raih Tiga Besar Inovasi Terbaik Jawa Barat 2024
Polda Jabar Bongkar Sindikat Perdagangan Orang, PMI Ilegal Dikirim ke Irak
Polda Jabar Bongkar Sindikat Pemalsuan Pupuk, Ribuan Ton Pupuk Palsu Beredar!
Puluhan Ribu Pendukung Padati Kampanye Akbar Pasangan MAMA di Tapanuli Tengah
Babinsa Mapurujaya Sertu Tangkas Budiono Dorong Ketahanan Pangan di Mimika Timur
Kapolda Jabar Resmikan Jembatan Gantung, Warga Bandung Barat Sambut dengan Antusias

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 08:34 WIB

Debat Pamungkas Pilgub Jabar 2024: Paslon No. 4 Dedi Erwan Tunjukkan Kelasnya Sebagai yang Terbaik

Minggu, 24 November 2024 - 07:33 WIB

Babinsa Kuala Kencana Dampingi Tim Kemenkes Tangani Penyakit Kaki Gajah di Mimika

Sabtu, 23 November 2024 - 06:34 WIB

Sicakep Sumedang Raih Tiga Besar Inovasi Terbaik Jawa Barat 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 06:17 WIB

Polda Jabar Bongkar Sindikat Perdagangan Orang, PMI Ilegal Dikirim ke Irak

Sabtu, 23 November 2024 - 06:10 WIB

Polda Jabar Bongkar Sindikat Pemalsuan Pupuk, Ribuan Ton Pupuk Palsu Beredar!

Berita Terbaru