97 CASIS TAMTAMA PK GEL I 2025 IKUTI TES SKRINING DI LANUD SULTAN HASANUDDIN

- Jurnalis

Selasa, 21 Januari 2025 - 22:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers – Makassar, 21 Januari 2025

Sebanyak 97 Calon Siswa (Casis) Tamtama PK Gelombang I Angkatan ke-89 Tahun 2025 menjalani tes skrining POM (Polisi Militer) di Aula Satuan Polisi Militer (Satpom) Lanud Sultan Hasanuddin, Maros. Kegiatan ini menjadi langkah awal penting dalam proses seleksi calon prajurit TNI Angkatan Udara.

Tes diawali dengan pengarahan dari panitia seleksi, dilanjutkan dengan pemeriksaan mendalam terhadap keaslian dan kelengkapan administrasi para peserta.

Baca Juga :  Bakamla RI Rayakan HUT Ke-19, Fokus pada Laut Aman untuk Indonesia Maju

Komandan Satuan Polisi Militer Lanud Sultan Hasanuddin, Letkol Pom Dicky Milano, menjelaskan bahwa tes ini bertujuan memastikan setiap calon memenuhi syarat administrasi dengan baik dan benar.

“Tes Skrining POM meliputi pengisian daftar riwayat hidup, pengambilan sidik jari, serta pengecekan akte kelahiran, ijazah, Kartu Keluarga, dan identitas diri seperti KTP,” jelas Letkol Dicky.

Tes skrining ini merupakan bagian dari tahapan seleksi yang dirancang ketat dan profesional sesuai standar TNI AU. Tujuannya adalah memastikan calon prajurit tidak hanya memiliki berkas yang lengkap, tetapi juga memenuhi kriteria administratif untuk bergabung dengan TNI AU.

Baca Juga :  Gubernur Kalsel Optimis Presiden Prabowo Hadiri Puncak Hari Pers Nasional 2025

Peserta yang dinyatakan lolos tahap ini akan melanjutkan ke tahapan seleksi berikutnya. Komitmen Lanud Sultan Hasanuddin untuk menjalankan seleksi secara transparan dan profesional menegaskan kualitas calon prajurit yang siap mengemban tugas bagi negara.

Sumber; Pen Hassanudin

Berita Terkait

Menteri ATR/BPN Nusron Wahid Di Riau : “HGU yang Lebih Dulu Terbit Akan Menang!”
TMMD Ke-124 Digelar di Sumedang, DPRD Nyatakan Dukungan Penuh “Bukan Sekadar Bangun Desa, Ini Kehadiran Negara”
Dikira Bandar, Ternyata Cuma Tukang Ojek: Amsyah Yadhi Dibebaskan dari Dakwaan Bawa 30 Kg
Nikita Mirzani Tersenyum di Meja Makan: Sudah Bebas atau Sekadar Nafas Sementara?
GEGER! Gubernur Jabar Diancam Bom, Abah Anton Ngamuk: “INI PERANG TERHADAP NEGARA!”
Luar Biasa, Respon Cepat Tanggap Dari Pihak PLN Rajapolah Tasikmalaya, Keluhan Warga Langsung Teratasi
Pangdam I/BB, “TNI Manunggal Memelihara Danau” Dan Baksos Pengobatan Gratis.
Keluarga Bani Murtawi Tasikmalaya Kembali Gelar Halal Bihalal
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 11:39 WIB

Menteri ATR/BPN Nusron Wahid Di Riau : “HGU yang Lebih Dulu Terbit Akan Menang!”

Jumat, 25 April 2025 - 14:27 WIB

TMMD Ke-124 Digelar di Sumedang, DPRD Nyatakan Dukungan Penuh “Bukan Sekadar Bangun Desa, Ini Kehadiran Negara”

Jumat, 25 April 2025 - 14:20 WIB

Dikira Bandar, Ternyata Cuma Tukang Ojek: Amsyah Yadhi Dibebaskan dari Dakwaan Bawa 30 Kg

Jumat, 25 April 2025 - 12:24 WIB

Nikita Mirzani Tersenyum di Meja Makan: Sudah Bebas atau Sekadar Nafas Sementara?

Jumat, 25 April 2025 - 11:15 WIB

GEGER! Gubernur Jabar Diancam Bom, Abah Anton Ngamuk: “INI PERANG TERHADAP NEGARA!”

Berita Terbaru