DPD Partai Golkar Gelar Rakerda Dan Pendidikan Politik, Dihadiri Bupati Sumedang

- Jurnalis

Jumat, 22 Juli 2022 - 10:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, SUMEDANG – Partai golongan karya (GOLKAR) yang warna kuning berlambang Beringin, lakukan Rakerda dan Pendidikan Politik oleh Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Kabupaten Sumedang, di hadiri oleh orang nomor satu di kabupaten Sumedang Bupati Dony Ahmad Munir di Gedung Islamic centre Sumedang, Kamis (21/07/2022).

Sebanyak 600 peserta dari Pengurus Desa (PD), Pengurus Kecamatan (PK) dan Pengurus tingkat Kabupaten hadir mengikuti Rakerda dan Pendidikan Politik.
Dalam pembukaan acara tersebut turut hadir pula Pimpinan Partai partai lain, Bupati Sumedang Dony Ahmad Munir, Wakil Bupati Erwan Setiawan dan tamu undangan juga dari Koalisi Indonesia Bersatu (KIB).

Yogi Yaman Sentosa Sekertaris Dewan Pimpinan Daerah Partai Golkar Kabupaten Sumedang mengatakan Rakerda merupakan agenda. rutin setiap tahun dilaksanakan terutama menjelang pemilihan umum.
Dalam Rakerda ini, diwarnai juga dengan penyampaian materi terkait pendidikan politik atau seputar tahapan Pemilu dengan menghadirkan berbagai narasumber mulai dari unsur pemerintah, KPUD hingga kader tokoh Golkar, jelasnya.

Pada dasarnya, kegiatan Rakerda DPD Golkar Sumedang merupakan upaya dalam merumuskan langkah Golkar Sumedang kedepan dalam menghadapi Pemilu 2024.

Mempererat tali silaturahmi, komunikasi dan konsolidasi diantara sesama kader Golkar.
Rakerda ini hanya akan dilaksanakan satu hari saja tapi saya berharap kegiatan Rakerda berlangsung lancar hingga sore nanti. Terlebih, dapat menghasilkan suatu keputusan atau langkah-langkah strategis Partai Golkar kedepannya terutama dalam memenangkan Pemilu 2024, DPD Golkar Kabupaten Sumedang juga bertekad selain memenangkan legislatif juga pilkada dan pilpres. kata Yogi.

Bupati Dony Ahmad Munir yang turut hadir dalam acara pembukaan dalam sambutannya mengucapkan selamat kepada partai Golkar, mudah mudahan rapat kerja daerah (Rakerda) dan Pendidikan Politik ini bisa menghasilkan keputusan keputusan yang berdampak bagi Sumedang dan partai Golkar sendiri, dengan pendidikan politik ini juga bisa menghasilkan kader kader Golkar yang memiliki kualifikasi, kompetensi dan kinerja yang baik tandasnya.

Baca Juga :  RAKERNAS Aliansi BEM Kristiani Seluruh Indonesia Yang Pertama, Di Universitas Kristen Palangka Raya Melahirkan Beberapa Rekomendasi

Berita Terkait

Hesty Sitorus Ancam Tidur di Depan Mabes Polri: Kecewa Penanganan Kasusnya Mandek di Polrestabes Medan
Kapolda Jabar Resmikan Jembatan Gantung, Warga Bandung Barat Sambut dengan Antusias
Bawaslu Jakarta Pusat Gelar Rapat Koordinasi untuk Persiapan Pilkada 2024
Kakudam Iskandar Muda Lakukan Kunjungan Kerja ke Korem 012/TU, Tekankan Pengelolaan Keuangan yang Profesional
Dramatis! Bakamla RI Selamatkan MV Lena yang Terombang-ambing di Laut Natuna Utara
Drama Hukum Mitora Vs Yayasan Cendana: OC Kaligis Bongkar Kejanggalan Putusan BANI
Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Dorong Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
Dibalik Topeng Toko Kain: Polisi Bongkar Sindikat Judi Online di Bandung

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 10:02 WIB

Hesty Sitorus Ancam Tidur di Depan Mabes Polri: Kecewa Penanganan Kasusnya Mandek di Polrestabes Medan

Jumat, 22 November 2024 - 09:01 WIB

Kapolda Jabar Resmikan Jembatan Gantung, Warga Bandung Barat Sambut dengan Antusias

Jumat, 22 November 2024 - 06:42 WIB

Bawaslu Jakarta Pusat Gelar Rapat Koordinasi untuk Persiapan Pilkada 2024

Jumat, 22 November 2024 - 06:22 WIB

Kakudam Iskandar Muda Lakukan Kunjungan Kerja ke Korem 012/TU, Tekankan Pengelolaan Keuangan yang Profesional

Jumat, 22 November 2024 - 06:09 WIB

Dramatis! Bakamla RI Selamatkan MV Lena yang Terombang-ambing di Laut Natuna Utara

Berita Terbaru