Negara Vietnam Mengabarkan Virus Corona Cluster Terbaru, Lebih Mengerikan

- Jurnalis

Senin, 21 Juni 2021 - 09:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Jakarta.

Baru-baru ini, Menteri Kesehatan Vietnam Nguyen Thanh Long mengatakan bahwa ada virus korona varian terbaru yaitu gabungan dari Inggris ( B117 ) dan India ( B1617 ) lebih cepat menular dan lebih cepat mematikan.

Mengenai hal itu, Pakar ahli mikrobiologi Universitas Indonesia yang juga Guru besar, Amin Soebandrio menyatakan bahwa hal itu baru disampaikan satu pihak saja, kita tunggu informasi yang akurat dari World Health Organization ( WHO) terkait hal tersebut.

Baca Juga :  Komisi Informasi Prov.DKI Jakarta Gelar Sosialisasi Perki
lustrasi vaksin yang telah beredar ( fhoto Istimewa)

” Kemungkinan tergabung nya dua varian virus, bisa saja terjadi atau Rekombinan, tapi hal itu belum terkonfirmasi, belum comfirm, ” Ujar Amin.

Baca Juga :  PT.BLJ (Bangkit Limpoga Jaya) Pemegang Hak Eksplorasi Ratatotok Minahasa Tenggara

Memang menurut informasi, virus korona yang ada di Negara Vietnam adalah Rekombinan dari B1671 dan B117 terjadi karena mekanisme mutasi virus, akan tetapi tetap harus menunggu informasi akurat dari WHO dan Indonesia tetap harus waspada.

( Redaksi).

Berita Terkait

Kabid Dokkes Polda Jabar Dukung Inovasi Dapur Satelit untuk Pendidikan dan Kesehatan Anak di Sumedang
RS Ananda Tamsel Tunjukkan Kesiapsiagaan Medis yang Optimal, Dalam Kejuaraan Sepatu Roda Nasional Bupati Bekasi IV Open 2024
Panglima TNI dan Jenderal AS Perkuat Kerja Sama Militer Melalui Vicon
Kapolres Indramayu dan Forkopimda Pastikan Keamanan Gudang Logistik KPU: Jaminan 24 Jam Jelang Pilkada 2024
Dengan Semangat Kibarkan Kebanggaan Bendera Yonmarhanlan III Berkibar Gagah di Langit Jakarta
Kasum TNI Sambut Hangat Perpisahan Athan Australia, Brigjen Matt Campbell: Kerja Sama Pertahanan Dua Negara Semakin Erat
DR.Ronny F Sompie, SH, MH : Pemerintah Siaga Atasi TPPO Dan TPPM
11 Nama Yang Memiliki Kompetensi Dalam Kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 06:29 WIB

Kabid Dokkes Polda Jabar Dukung Inovasi Dapur Satelit untuk Pendidikan dan Kesehatan Anak di Sumedang

Selasa, 19 November 2024 - 20:07 WIB

RS Ananda Tamsel Tunjukkan Kesiapsiagaan Medis yang Optimal, Dalam Kejuaraan Sepatu Roda Nasional Bupati Bekasi IV Open 2024

Selasa, 19 November 2024 - 01:24 WIB

Panglima TNI dan Jenderal AS Perkuat Kerja Sama Militer Melalui Vicon

Minggu, 17 November 2024 - 22:26 WIB

Kapolres Indramayu dan Forkopimda Pastikan Keamanan Gudang Logistik KPU: Jaminan 24 Jam Jelang Pilkada 2024

Minggu, 17 November 2024 - 15:00 WIB

Dengan Semangat Kibarkan Kebanggaan Bendera Yonmarhanlan III Berkibar Gagah di Langit Jakarta

Berita Terbaru