Aksi Bersih Pantai Lanal Simeulue Di Pantai Desa Sibigo Simeulue Barat

- Jurnalis

Senin, 21 Maret 2022 - 09:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Simeulue Aceh.

Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Simeulue bersama Koramil, Polsek dan Masyarakat Desa Sibigo, Kecamatan Simbar bersinergi melaksanakan kegiatan Bhaksi sosial berupa Gontong royong bersih – bersih pantai dikawasan dermaga umum Desa Sibigo, Minggu, 20/3/22.

Kegiatan tersebut dilaksanakan sebagai bentuk sinergitas TNI – Polri dengan Masyarakat untuk wujudkan lingkungan pantai yang bersih, nyaman dan indah serta untuk menjaga ekosistem laut di pantai Sibigo.

Dalam kesempatan tersebut Jaswir selaku Camat Simbar mewakili masyarakat Sibigo menyampaikan ucapan terimakasih kepada TNI – Polri yang telah memprakasai kegiatan gotong royong bersih – bersih pantai ini.

Baca Juga :  Cemburu Membabi Buta, Gagan Siram Istri dan Anak dengan Air Keras, Polisi Bertindak Cepat

Pjs. Palaksa Lanal Simeulue Kapten Marinir Fadli H. Panjaitan menyampaikan kepada masyarakat bahwa lingkungan pantai yang bersih adalah salah satu upaya kita bersama untuk menjaga kelestarian ekosistem dilaut, mengingat mata pencaharian masyarakat sibigo sebagian besar sebagai nelayan.

“Oleh karena itu kedepan diharapkan kepada masyarakat agar tidak membuang sampah sembarangan yang dapat mengakibatkan pencemaran lingkungan yang berdampak pada kesehatan masyarakat sendiri” Tambah Kapt ( Mar).Fadli H. Panjaitan, selaku tertua pada kegiatan bersih pantai.

Baca Juga :  Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Supervisi dan Bimtek P5AU di Koopsud II

Hadir pada kegiatan tersebut Kapolsek Simbar Ipda Amin, beserta personel Polsek Simbar, Pjs. Danramil Simbar Serka Amin beserta personel Koramil Simbar serta warga Desa. Sibigo, dan prajurit Lanal Simeulue.

Selama pelaksanaan kegiatan gotong royong bersih – bersih pantai, tetap mematuhi protokol kesehatan agar terhindar dari penyebaran Covid 19.

( Redaksi).

Berita Terkait

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani
Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38
Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir
Dampak Keterlambatan Bantuan Bencana, Massa Kibarkan Bendera GAM di Lhokseumawe
Satgas Yonif 123/Rajawali Tebar Kasih Natal di Pelosok Papua, Bagikan 1.409 Paket Sembako.
Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa
SSB Angkasa 8 Kota Serang Raih Juara 3 Nasional di Turnamen Anak Dewa 2025
Kapolda Jabar Tinjau Arus Lalu Lintas Tol Jakarta–Cikampek Saat Libur Nataru

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:05 WIB

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Sabtu, 27 Desember 2025 - 21:22 WIB

Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir

Jumat, 26 Desember 2025 - 15:57 WIB

Dampak Keterlambatan Bantuan Bencana, Massa Kibarkan Bendera GAM di Lhokseumawe

Jumat, 26 Desember 2025 - 15:27 WIB

Satgas Yonif 123/Rajawali Tebar Kasih Natal di Pelosok Papua, Bagikan 1.409 Paket Sembako.

Jumat, 26 Desember 2025 - 14:12 WIB

Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB