Batuud Koramil 1710-07/Mapurujaya Hadiri Penerimaan KKN Mahasiswa Universitas Timika

- Jurnalis

Kamis, 30 Januari 2025 - 14:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers – Timika

Batuud Koramil 1710-07/Mapurujaya, Peltu Monab Supriyanto, menghadiri acara penerimaan simbolis mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) dari Universitas Timika. Acara yang dipimpin oleh Kadistrik Mimika Timur, Bakti Athoriq, ini berlangsung di Aula Kantor Distrik Mimika Timur, Kabupaten Mimika, Kamis (30/01/2025).

Dalam sambutannya, Peltu Monab menegaskan bahwa kehadiran aparat teritorial dalam kegiatan ini merupakan bentuk sinergi dengan berbagai elemen masyarakat. “KKN ini adalah kesempatan bagi mahasiswa untuk berkontribusi dalam pemberdayaan masyarakat serta mendukung pembangunan di Distrik Mimika Timur,” ujarnya.

Baca Juga :  Satgas Yonzipur 8/SMG Gagalkan Penyelundupan Ratusan Botol Miras Ilegal di Perbatasan RI-Malaysia

Lebih lanjut, ia menambahkan bahwa kegiatan ini juga menjadi wadah bagi anggota Koramil untuk mengasah kemampuan teritorial dengan berkolaborasi bersama pemerintah daerah, aparat keamanan, dan institusi pendidikan. “Kolaborasi seperti ini tidak hanya mempererat hubungan, tetapi juga memperkuat peran Babinsa dalam menciptakan kemajuan bagi masyarakat,” tambahnya.

Baca Juga :  Polwan Polda Jabar Tampilkan Wajah Humanis Lewat “He For She”

Penerimaan mahasiswa KKN yang berjumlah 15 orang ini berlangsung lancar dan penuh antusiasme. Diharapkan, mereka dapat memberikan kontribusi nyata bagi masyarakat Distrik Mimika Timur, terutama dalam aspek sosial, pendidikan, dan ekonomi.

Berita Terkait

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan
PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026
Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38
Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet
Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir
Maruarar Sirait: 2.603 Hunian Tetap Dibangun, Negara Harus Hadir Sejak Tanggap Darurat
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:05 WIB

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Selasa, 30 Desember 2025 - 13:29 WIB

Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan

Selasa, 30 Desember 2025 - 11:26 WIB

PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026

Minggu, 28 Desember 2025 - 11:24 WIB

Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB