Dandim 1712/Sarmi Minta Babinsa Atasi Kesulitan Masyarakat

- Jurnalis

Rabu, 6 Juli 2022 - 17:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aparat Babinsa dari Kodim Sarmi membantu warga mengerjakan perbaikan saluran air baku di Kampung Samamente, Distrik Tor Atas, Kabupaten Sarmi, Papua.

Aparat Babinsa dari Kodim Sarmi membantu warga mengerjakan perbaikan saluran air baku di Kampung Samamente, Distrik Tor Atas, Kabupaten Sarmi, Papua.

zonapers.com, Sarmi,- Dandim 1712/Sarmi, Letkol Inf Emanuel Setyo Kristiawan menghimbau para Babinsa di wilayah teritorialnya untuk berperan aktif di masyarakat, salah satunya mengatasi kesulitan masyarakat.

Hal itu, dibuktikan oleh para Babinsa di wilayah Kodim Sarmi ketika membantu adanya perbaikan saluran air baku di Kampung Samamente, Distrik Tor Atas, Kabupaten Sarmi, Papua, pada hari, Rabu (6/7/2022).

Baca Juga :  Subsatgas Pemberantasan Narkoba Gagalkan Peredaran 20 Kg Sabu di Sumatera Utara

“Babinsa harus bisa memberikan kontribusi pada masyarakat,” ujar Dandim.

Dandim menambahkan, sebagai ujung tombak, Satuan Babinsa memiliki peranan penting, terutama dalam mewujudkan Kemanunggalan antara TNI dan rakyat.

Baca Juga :  Panglima TNI dan Jenderal AS Perkuat Kerja Sama Militer Melalui Vicon

Ia menilai, Kemanunggalan TNI dan rakyat merupakan salah satu visi dan misi yang harus bisa diwujudkan di setiap Satuan TNI-AD.

“Tujuannya, supaya terbentuk sinergitas dan kekompakan antara TNI dan rakyat,” beber Letkol Emanuel.

Berita Terkait

Pagar Laut Ilegal di Tanjung Pasir Dibongkar: Tindakan Hukum dan Dampak Bagi Masyarakat Nelayan
Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Perayaan Natal Keluarga Besar PPPAU di Makassar
PLBK Rayakan Milad ke-4 dengan Budaya, Musik, dan Pasar Murah di Sukabumi
TNI AL Bongkar Pagar Laut Ilegal, Nelayan Tangerang Bebas Berlayar Kembali
Penerimaan TNI AD Dibuka, Danramil Timika Pastikan Seleksi Gratis dan Transparan
Kaskoopsud II Hadiri Launching Sulsel Expo 2025: Maju dan Berkarakter, Dorong Sulsel sebagai Gerbang Ekonomi Indonesia Timur
Pangdam I/BB Bersama Danrem 023/KS Hadirkan Harapan Baru di SD Negeri 078481, Desa Terpencil Nias
Dandim 1715/Yahukimo Gagas Perubahan: Evaluasi Program Makan Bergizi Gratis untuk Tokoh Agama dan Gereja

Berita Terkait

Minggu, 26 Januari 2025 - 12:30 WIB

Pagar Laut Ilegal di Tanjung Pasir Dibongkar: Tindakan Hukum dan Dampak Bagi Masyarakat Nelayan

Minggu, 26 Januari 2025 - 09:10 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Perayaan Natal Keluarga Besar PPPAU di Makassar

Minggu, 26 Januari 2025 - 07:36 WIB

PLBK Rayakan Milad ke-4 dengan Budaya, Musik, dan Pasar Murah di Sukabumi

Sabtu, 25 Januari 2025 - 17:43 WIB

TNI AL Bongkar Pagar Laut Ilegal, Nelayan Tangerang Bebas Berlayar Kembali

Sabtu, 25 Januari 2025 - 14:51 WIB

Penerimaan TNI AD Dibuka, Danramil Timika Pastikan Seleksi Gratis dan Transparan

Berita Terbaru