Masa Jabatan Gub Nova Tinggal Sedikit Lagi, Selamat Jalan Pak

- Jurnalis

Rabu, 8 Juni 2022 - 09:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ZONAPERS.com, JAKARTA – Seorang warga Aceh di Jakarta menulis warkah tebuka kepada Gubernur Aceh. Ia mengingatkan Gubernur Nova yang juga mantan ketua DPD Partai Demokrat Aceh untuk berhati-hati dalam bekerja, karena waktunya tinggal cuma beberapa hari lagi, jangan sampai ada hal yang aneh-aneh pada akhir masa jabatan Kepala Pemerintahan Aceh, kata Tarmizi Age, Selasa (7/6/22).

Kalau memang pakGub, mau selagi mampu dan punya waktu sebelum habis, bisa saja bapak turun ke pelosok Gampong  keliling Aceh, baik itu dengan menggunakan motor gede seperti dulu, atau kenderaan lain, untuk melihat dengan jelas apa yang sudah bapak buat selama lima (5) tahun untuk rakyat Aceh,, sebut Tarmizi Age.

Mungkin ada baiknya tidak usah keluar negeri lagi, karena ini sudah di penghujung bapak.

Pernah terbaca di sejumlah media, beberapa waktu yang lalu Badan Pencegah Rasuah KPK berkantor di Aceh, tapi nampaknya tidak ada kabar yang mengejutkan, ibarat pepatah “tidak ada ikan yang terperangkap dalam bubu,” kelihatannya aman-aman saja, bagus itu pak.

“Tidak ada sesuatu yang insidental, makanya saya sampaikan sekali lagi hati-hati  bapak,”, maaf saya sudah lancang mengingatkannya.

“Semoga bapak Nova bisa langgeng sampai habis masa jabatan beberapa hari lagi sebagai Gubernur Aceh,” Amin.

Siapa tau mungkin setelah bapak nanti pergi darimkekuasaan, kami berencana ingin pulang, kalau-kalau ada peluang pekerjaan di bawah kepemimpin Aceh yang baru, semoga Allah mudahkan, mohon doa pak Gub, Amin.

Terakhir, jika ada janji dan apa saja harapan yang pernah bapak berikan menyangkut dengan tugas bapak kepada orang lain dan siapa pun itu, seharusnya bapak tunaikan mumpung ada waktu, karena jabatan itu adalah amanah, apalagi bapak adalah Kepala Pemerintah Aceh, negeri Syariah, Serambi Mekkah, pesan Tarmizi Age akrab disapa AL Mukarram menutup warkahnya. (Ijal)

Baca Juga :  Darmawan Prasojo Pimpin PLN Di Anugerahi Green Leadership Utama

Berita Terkait

Polsek Koja Gelar “Jumat Curhat”: Dekatkan Polisi dan Warga di Rawabadak Utara
Polres Metro Jakarta Utara Gaungkan Gerakan Nasional Pangan Merah Putih di Kawasan Mangrove PIK
PLN Bagikan Tips Aman Gunakan Listrik Selama Musim Hujan
Warga RW 07 Antilop Tolak Pembangunan Kantor RW 012, Tuding Ada Pelanggaran Aturan
Persiapan Pengamanan Pilkada DKI 2024: Kapolres Jakarta Utara Pimpin Apel di JIS
Babinsa Mapurujaya Sertu Tangkas Budiono Dorong Ketahanan Pangan di Mimika Timur
Hesty Sitorus Ancam Tidur di Depan Mabes Polri: Kecewa Penanganan Kasusnya Mandek di Polrestabes Medan
Kapolda Jabar Resmikan Jembatan Gantung, Warga Bandung Barat Sambut dengan Antusias

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 21:26 WIB

Polsek Koja Gelar “Jumat Curhat”: Dekatkan Polisi dan Warga di Rawabadak Utara

Jumat, 22 November 2024 - 19:53 WIB

Polres Metro Jakarta Utara Gaungkan Gerakan Nasional Pangan Merah Putih di Kawasan Mangrove PIK

Jumat, 22 November 2024 - 19:17 WIB

PLN Bagikan Tips Aman Gunakan Listrik Selama Musim Hujan

Jumat, 22 November 2024 - 17:48 WIB

Warga RW 07 Antilop Tolak Pembangunan Kantor RW 012, Tuding Ada Pelanggaran Aturan

Jumat, 22 November 2024 - 17:22 WIB

Persiapan Pengamanan Pilkada DKI 2024: Kapolres Jakarta Utara Pimpin Apel di JIS

Berita Terbaru

Berita

PLN Bagikan Tips Aman Gunakan Listrik Selama Musim Hujan

Jumat, 22 Nov 2024 - 19:17 WIB