Mayjend TNI Karev Marpaung Terima Penghargaan Dari 5 Media Atas Apresiasi Terhadap Media 

- Jurnalis

Selasa, 19 Juli 2022 - 19:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, BANDUNG – Sejak menjadi Danpussenarhanud Kodiklatad hingga saat ini Mayjend TNI Karev Marpaung S.Sos., M.M., telah melakukan Perubahan dan Gebrakan dalam pengembangan Sumber daya prajurit, program dalam kesiapan kesenjataan modern, serta akhir-akhir ini, Penyediaan Fasilitas Gedung beberapa cabang olahraga yang telah di buka dan telah di nikmati oleh seluruh masyarakat, tentunya merupakan penilaian tertinggi dan apresiasi yang luar Biasa kepada Mayjend TNI Karev Marpaung, Termasuk Pimpinan Media cetak dan Online DK. Kusumah S.H., memberikan Penghargaan kepada Danpussenarhanud, Senin (19/7/22), di markas Danpussenarhanud.

Dk. Kusumah S.H., selaku Pimpinan Media cetak dan online menyampaikan Apresiasi dan terimaksih kepada Danpussenarhanud Kodiklatad Mayjend TNI Karev Marpaung atas keterbukaannya kepada media dalam setiap kegiatan yang di lakukan oleh Pussenarhanud melibatkan peran media.

Baca Juga :  Polda Sulawesi Utara Telah Lakukan Penggeledahan Bank MANDIRI TBK Cabang Tahuna, Melvin Laporkan Hasil Gelar Perkara

“Inilah Pemimpin yang perlu di contoh dalam transparansinya terhadap awak media dalam setiap kegiatan Pussenarhanud, mulai dari program mendorong pengembangan sumber daya prajurit dengan mengikuti sekolah khusus untuk mengikuti perkembangan modern, Pembukaan Fasilitas umum diantaranya pembukaan Lapangan Bulu Tangkis, pembukaan Vyati Fitness Center, pembukaan Lapangan Bola volly, pembukaan Lapangan Sepakbola dan Futsal, dan itu berada di area Mako Pussenarhanud dan bisa di pergunakan oleh masyarakat umum dan itu luar biasa”. Ungkap Pimred Zonapers.

Baca Juga :  Danrem 023/KS Pimpin Langsung Penanggulangan Bencana Banjir Bandang dan Tanah Longsor.

Mayjend TNI Karev Marpaung sedikit menjelaskan bahwa Dalam upaya membantu meningkatkan tingkat kesehatan masyarakat khususnya di sekitar wilayah Cimahi maka Pussenarhanud Kodiklat TNI AD sengaja membuka fasilitas olahraga untuk publik.

Terimaksih kepada pimpinan media Zonapers Dadang Karta Kusumah dan seluruh media yang telah berkontribusi dalam mempublikasi setiap kegiatan Pussenarhanud.

Adapun Sarana olahraga yang tersedia di lingkungan Pussenarhanud Kodiklat TNI AD adalah :

– Lapangan Bulu Tangkis

– Vyati Fitness Center

– Lapangan Sepakbola

– Lapangan Bola Voli Outdoor

– Lapangan Tenis

– Lapangan Futsal

– Calisthenic Park

– Jogging Track.

Berita Terkait

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani
Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan
PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026
Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38
Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet
Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:05 WIB

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:24 WIB

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Selasa, 30 Desember 2025 - 13:29 WIB

Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan

Selasa, 30 Desember 2025 - 11:26 WIB

PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB