Polres Sumedang Salurkan BTPKLWN Untuk 6000 Penerima

- Jurnalis

Sabtu, 26 Maret 2022 - 16:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Sumedang.

Polres Sumedang mulai melaksanakan penyaluran Bantuan Tunai Pedagang Kaki Lima, Warung dan Nelayan (BTPKLWN) di Mako Polres Sumedang. Jumat (25/03/2022).

Program Bantuan Tunai untuk Pedagang Kaki Lima, Warung dan Nelayan (BTPKLWN) merupakan bentuk dukungan bagi pelaku usaha, khususnya sektor usaha mikro di tengah pandemi COVID-19 saat ini, yang secara spesifik menyasar PKL, warung dan Nelayan.

Kapolres Sumedang melalui Kasi Humas AKP Dedi Juhana menjelaskan “Program Bantuan Tunai untuk Pedagang Kaki Lima, Warung dan Nelayan (BTPKLWN) ini merupakan program pemerintah sebagai bentuk bantuan kepada para pelaku usaha mikro seperti PKL, Warung dan Nelayan.”

Baca Juga :  Danramil Mapurujaya Gelar Komsos dengan Warga untuk Ciptakan Kondisi Aman Pasca Pilkada

“Sumber dana Program ini berasal dari Kementrian Koperasi dan UKM yang mana penyalurannya di laksanakan oleh POLRI, untuk Polres Sumedang sendiri mendapatkan kuota sebanyak Rp 3.600.000.000 (Tiga Miliyar Enam Ratus Juta Rupiah) untuk 6.000 (Enam Ribu) orang pelaku usaha di Kabupaten Sumedang dengan nilai bantuan sebanyak Rp. 600.000 (Enam Ratus Ribu Rupiah) per orang”. Tambahnya.

Baca Juga :  Warga Sulawesi Utara Miliki 27 Caleg Pilihan, Siapa Yang Terbaik?

Saat ini Polres Sumedang sudah menyalurkan bantuan untuk 366 (Tiga Ratus Enam Puluh Enam) orang pelaku usaha (6.1%) dari kuota yang telah ditentukan, Polres Sumedang sendiri menargetkan selama 20 (Dua Puluh) hari penyaluran Bantuan Tunai Pedagang Kaki Lima, Warung dan Nelayan (BTPKLWN) ini dapat selesai 100%.

( UJS).

Berita Terkait

Kapolres Metro Jakarta Utara Silaturahmi dengan Tokoh Agama di Masjid Jami Keramat Luar Batang
Polda Jabar Gelar Pemeriksaan Senjata Api: Tegaskan Keamanan dan Kepatuhan Anggota Polri
Kapolres Metro Jakarta Utara Hadiri Perayaan Natal Ikatan Keluarga Besar Papua: Semangat Harmoni dalam Keberagaman
Lanud Sultan Hasanuddin Gerak Cepat Evakuasi dan Bantu Korban Banjir di Maros
Bakamla RI Perkuat Sinergi dengan Masyarakat Maritim Melalui Sosialisasi dan Pembagian Sembako
Polda Jabar Rayakan Hari Ibu ke-96, Soroti Peran Perempuan Menuju Indonesia Emas 2045
Kodim 1710/Mimika Sambut Natal 2024 dan HUT Ke-28 dengan Bakti Sosial di Kampung Lemasa
TNI-Polri Bersatu, Pemulihan Cepat Pasca Puting Beliung di Pangandaran

Berita Terkait

Senin, 23 Desember 2024 - 21:17 WIB

Kapolres Metro Jakarta Utara Silaturahmi dengan Tokoh Agama di Masjid Jami Keramat Luar Batang

Senin, 23 Desember 2024 - 20:37 WIB

Polda Jabar Gelar Pemeriksaan Senjata Api: Tegaskan Keamanan dan Kepatuhan Anggota Polri

Senin, 23 Desember 2024 - 18:41 WIB

Kapolres Metro Jakarta Utara Hadiri Perayaan Natal Ikatan Keluarga Besar Papua: Semangat Harmoni dalam Keberagaman

Senin, 23 Desember 2024 - 16:04 WIB

Bakamla RI Perkuat Sinergi dengan Masyarakat Maritim Melalui Sosialisasi dan Pembagian Sembako

Senin, 23 Desember 2024 - 14:25 WIB

Polda Jabar Rayakan Hari Ibu ke-96, Soroti Peran Perempuan Menuju Indonesia Emas 2045

Berita Terbaru