Ramadhan Berkah, Persit Korem 023/KS Berbagi Takjil Kepada Masyarakat

- Jurnalis

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bulan suci Ramadhan menjadi momentum berbagi kebahagiaan bagi sesama, Termasuk yang dilakukan oleh Ketua Persit KCK Koorcabrem 023 PD I/BB membagikan Takjil kepada masyarakat Jumat (14/03/2025)

Ketua Persit KCK Koorcabrem 023 PD I/BB Ny. Angel Jansen mengatakan Pembagian takjil ini merupakan wujud kepedulian anggota Persit Kartika Chandra Kirana Koorcabrem 023 PD I/BB dalam rangka membangun rasa kebersamaan sesama umat muslim yang sedang menjalankan ibadah puasa di bulan suci Ramadhan 1446 H 2025 M.

Baca Juga :  Bripka Joko: Polisi Penggali Kubur yang Menginspirasi dengan Pengabdian Selama 23 Tahun

Kami ingin berbagi kebahagiaan di bulan Ramadan ini. Semoga takjil yang kami berikan bisa membantu masyarakat agar dapat berbuka puasa tepat waktu terlebih bagi yang masih dalam perjalanan. Ini juga sebagai bentuk rasa syukur dan kepedulian kami kepada sesama,” ucap ibu Ketua”.

Salah satu warga yang menerima takjil, Ibu Nur menyampaikan rasa terima kasihnya. “Alhamdulillah, saya sangat terbantu dengan adanya takjil gratis dari ibu-ibu Persit, Semoga kegiatan seperti ini terus dilakukan untuk membantu sesama, terutama di bulan yang penuh berkah ini.

Baca Juga :  MPW PP Sumut verifikasi dan temu kader di Tapteng

Tampak hadir dalam kegiatan pembagian takjil gratis Danrem 023/KS, Kasrem 023/KS, Kasipers, Pasipers dan seluruh pengurus Persit.

Sumber : Penrem 023/KS

Pewarta : Syabil

Berita Terkait

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan
PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026
Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38
Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet
Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir
Maruarar Sirait: 2.603 Hunian Tetap Dibangun, Negara Harus Hadir Sejak Tanggap Darurat

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:05 WIB

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Selasa, 30 Desember 2025 - 13:29 WIB

Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan

Selasa, 30 Desember 2025 - 11:26 WIB

PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026

Minggu, 28 Desember 2025 - 11:24 WIB

Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB