Ruas Tol Cisumdawu Seksi 2 Gagal Di Buka Untuk Arus Mudik 2022

- Jurnalis

Kamis, 31 Maret 2022 - 12:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com. Sumedang.

Menjelang pengamanan Operasi Ketupat 2022 Kapolres Sumedang AKBP Eko Prasetyo Robbyanto beserta Pejabat Utama Polres Sumedang melakukan pengecekan jalur Tol Cisumdawu yang terimbas longsor di Desa Sirnamulya Kecamatan Sumedang Utara Kabupaten Sumedang. Selasa (29/03/2022).

Ruas Tol seksi 2 yang semula direncanakan akan dibuka pada arus mudik lebaran tahun 2022, kini kembali urung dibuka karena adanya longsoran sepanjang 550 meter di daerah Desa Sirnamulya Kecamatan Sumedang Utara Kabupaten Sumedang bebrapa waktu lalu.

Baca Juga :  Satu Lagi Tujuan Wisata Kuliner Dan Budaya Tionghoa Diakui Oleh Warga Jakarta

Kasi Humas Polres Sumedang AKP Dedi Juhana mengatakan “hasil pengecekan dan keterangan dari pihak WIKA sebagai kontraktor bahwa perbaikan longsoran kemungkinan besar tidak akan selesai sebelum lebaran tahun 2022, diperkirakan jalan Tol tersebut akan selesai pada bulan Agustus tahun 2022.”

Baca Juga :  Tanggul Sungai Jebol, Kapolsek Karangtengah Melaksanakan Peninjaun Guna Penanggulangan

“untuk itu Tol seksi 2 ini kemungkinan besar belum dapat digunakan pada mudik lebaran tahun ini, namun akan di upayakan sebagai jalur alternatif apabila jalur utama terjadi kemacetan”. Tambahnya

Ruas Tol Cisumdawu Seksi 2 yang terimbas longsoran tersebut saat ini masih terus dilakukan perbaikan untuk mengejar target penyelesaian pada Agustus tahun 2022.

( UJS).

Berita Terkait

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani
Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38
Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir
Dampak Keterlambatan Bantuan Bencana, Massa Kibarkan Bendera GAM di Lhokseumawe
Satgas Yonif 123/Rajawali Tebar Kasih Natal di Pelosok Papua, Bagikan 1.409 Paket Sembako.
Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:05 WIB

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:24 WIB

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Sabtu, 27 Desember 2025 - 21:22 WIB

Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir

Jumat, 26 Desember 2025 - 15:57 WIB

Dampak Keterlambatan Bantuan Bencana, Massa Kibarkan Bendera GAM di Lhokseumawe

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB