4 rumah Di Johar Baru Ludes Dilalap Sijago Merah

- Jurnalis

Kamis, 1 September 2022 - 05:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, JAKARTA – Kebakaran melanda empat bangunan di Jalan Kramat Jaya Baru Blok E, RT 05 RW 10, Kelurahan Johar Baru, Kecamatan Johar Baru, Jakarta Pusat, Rabu (31/8). Sebanyak 75 personel pemadam kebakaran dikerahkan.

Awal api bermula dari kompor gas yang bocor dirumah warga bernama Tan king moy, lalu dengan cepatnya api menjalar kesebelah rumah sisi bagian atas dan melebar kebelakang rumah masih di blok yang sama.

Baca Juga :  Sinergi TNI-Polri: Kapolres Metro Jakarta Utara Kunjungi Markas Puspomal untuk Pererat Kerja Sama

Tak ada korban jiwa dalam peristiwa ini. Namun, ada 4 unit rumah yang terdampak akibat kebakaran.

“Pemadaman sudah selesai. Korban jiwa nihil, penyebab kebocoran gas, kerugian diperkirakan Rp450 juta,” ujar Kepala Pleton Wilayah Johar Baru Dirga Eko Arieyanto saat dihubungi, Rabu (31/08/22)
Dirga mengatakan pihaknya menerima informasi kebakaran pada pukul 16.35 WIB. Tim mulai beroperasi memadamkan api sejak pukul 16.41 WIB. Proses pendingin dilakukan pada pukul 17.20 WIB hingga dinyatakan selesai pada pukul 18.25 WIB.

Baca Juga :  Polsek Pademangan Dekatkan Diri ke Warga Lewat Jumat Curhat: Dengarkan Keluhan, Cari Solusi

 

 

Lebih lanjut, ia menjelaskan luas area yang terbakar sekitar 300 meter persegi. Menurutnya, ledakan bermula dari salah satu pemilik rumah yang sedang memasak.

“Kronologis pemilik rumah sedang memasak, lalu tiba-tiba ada ledakan, dan pemilik tersebut panik dan berteriak meminta pertolongan warga, lalu warga menghubungi pihak pemadam,” ungkapnya dia.

hans montolalu

Berita Terkait

Primer Koperasi Kartika Oro Doro Enakoa Kodim 1710/Mimika Gelar Rapat Akhir Tahunan Tutup Buku 2024
Indonesia dan RRT Perkuat Aliansi Pertahanan Strategis, Fokus pada Transfer Teknologi dan Hubungan Militer
Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting
Polsek Koja Gaungkan Ngopi Kamtibmas: Sinergi Polisi dan Warga untuk Keamanan Koja
Perayaan Natal – TNI-Polri dan ASN Garnisun Tetap II/Bandung: Merajut Harmoni Dalam Keberagaman
Pangkoopsud II Pimpin Penanaman Jagung 1 Juta Hektar Serentak: Dukung Swasembada Pangan 2025
97 CASIS TAMTAMA PK GEL I 2025 IKUTI TES SKRINING DI LANUD SULTAN HASANUDDIN
Polda Jabar dan Revolusi Pangan: Dari Penjaga Keamanan Menjadi Pelindung Ketahanan

Berita Terkait

Rabu, 22 Januari 2025 - 16:40 WIB

Primer Koperasi Kartika Oro Doro Enakoa Kodim 1710/Mimika Gelar Rapat Akhir Tahunan Tutup Buku 2024

Rabu, 22 Januari 2025 - 16:31 WIB

Indonesia dan RRT Perkuat Aliansi Pertahanan Strategis, Fokus pada Transfer Teknologi dan Hubungan Militer

Rabu, 22 Januari 2025 - 15:54 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting

Rabu, 22 Januari 2025 - 11:09 WIB

Polsek Koja Gaungkan Ngopi Kamtibmas: Sinergi Polisi dan Warga untuk Keamanan Koja

Selasa, 21 Januari 2025 - 23:07 WIB

Perayaan Natal – TNI-Polri dan ASN Garnisun Tetap II/Bandung: Merajut Harmoni Dalam Keberagaman

Berita Terbaru