Renovasi Jembatan Vital Desa Cisoka, Di Duga Bermasalah

- Jurnalis

Kamis, 19 Maret 2020 - 08:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com , Tanggerang.

Jembatan yang menghubungkan antara Kecamatan Tigaraksa dan Kecamatan cisoka ditutup setengah jalan.

Jembatan itu menhubungkan 2 kecamatan dan menjadi alternatif pengguna jalan karena efisien, akibat penutupan separuh jalan, lalu lintas menjadi terhambat dan menimbulkan kemacetan, apalagi di jam yang sangat sibuk. Sampai berita ini diturunkan, situasi masih terlihat macet total dari kedua arah, Kamis 19/3/20.

Entah akan di renovasi atau tidak, yang jelas terjadi pembiaran akan nasib jembatan tersebut. jika dilihat memang jalan jembatan itu rusak berat dan berlubang, masyarakat pun menilai bahwa jembatan tersebut sedang di perbaiki, namun hingga sudah sampai 1 bulan lebih lamanya tak kunjung juga dibenahi, dan tidak ada tanda-tanda kegiatan perbaikan jembatan.

Baca Juga :  Bakti Sosial Donor Darah Mengawali Rangkaian Peringatan HUT PPM KE 41 Tahun 2022

Sebagian masyarakat mengeluhkan dengan suasana macet serta belum adanya reaksi perbaikan,” lalu lintas menjadi macet karna jembatan yang rusak dan juga ditutup setengah jalan, maka kendaraan akhirnya bergantian dan berjalan perlahan, entah mau diperbaiki apa ngga jembatan itu, kalau mau diperbaiki koq kenapa belum juga ada tindakan dari dinas PU PR ,” ungkap Ocang, seorang warga ketika ditanya oleh wartawan zonapers.com.

Baca Juga :  Lanal Simeulue Bantu Kawal Pendistribusian Vaksin Covid-19

Ketika dikonfirmasi kepada pihak kecamatan, terkait perbaikan jembatan itu, tidak ada yang bisa memberikan jawaban ataupun solusinya.

Pemerintah kabupaten juga tidak memperhatikan hal tersebut dan akhirnya di biarkan begitu saja, dugaan saat ini adalah tidak tanggapnya pemerintah daerah dalam menangani permasalahan pembenahan Jembatan tersebut.

( ZP3 ).

Berita Terkait

Kapolres Indramayu dan Forkopimda Pastikan Keamanan Gudang Logistik KPU: Jaminan 24 Jam Jelang Pilkada 2024
Dengan Semangat Kibarkan Kebanggaan Bendera Yonmarhanlan III Berkibar Gagah di Langit Jakarta
DR.Ronny F Sompie, SH, MH : Pemerintah Siaga Atasi TPPO Dan TPPM
11 Nama Yang Memiliki Kompetensi Dalam Kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran
KLB Ilegal Di Kecam, Hendry CH Bangun Tetap Sah Sebagai Ketum PWI Pusat
Pengurus PWI Djaya/ DKI, Resmi Di Bekukan Oleh PWI Pusat
Ketua Dewan Penasehat PWI, Ilham Bintang Digantikan Oleh Anton Charlyan, Pwi Pusat Lakukan Perombakan Besar Pengurus
Inisial ” T ” Yang Menghebohkan Publik, Ternyata…..

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 22:26 WIB

Kapolres Indramayu dan Forkopimda Pastikan Keamanan Gudang Logistik KPU: Jaminan 24 Jam Jelang Pilkada 2024

Minggu, 17 November 2024 - 15:00 WIB

Dengan Semangat Kibarkan Kebanggaan Bendera Yonmarhanlan III Berkibar Gagah di Langit Jakarta

Sabtu, 2 November 2024 - 22:29 WIB

DR.Ronny F Sompie, SH, MH : Pemerintah Siaga Atasi TPPO Dan TPPM

Sabtu, 7 September 2024 - 15:47 WIB

11 Nama Yang Memiliki Kompetensi Dalam Kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran

Minggu, 18 Agustus 2024 - 20:09 WIB

KLB Ilegal Di Kecam, Hendry CH Bangun Tetap Sah Sebagai Ketum PWI Pusat

Berita Terbaru