Kaskogartap Brigjen Rano Tilaar menjadi Perwira Pendamping Ziarah Presiden Vietnam

- Jurnalis

Kamis, 22 Desember 2022 - 15:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers.com, Jakarta – Kaskogartap I Jakarta Brigjend TNI Rano Tilaar lakukan pendampingan kepada Presiden Republik Sosialis Vietnam Y.M. Nguyen Xuan Phuc melaksanakan Ziarah Khusus Kunjungan Kenegaraan di Taman Makam Pahlawan (TMP) Nasional Utama Kalibata. Kamis (22/12/22).

Dalam Rombongan Presiden Republik Sosialis Vietnam H.E. Mr. Nguyen Xuan Phuc, ada H.E. Mr. Bui Thanh Son, Foreign Minister (pin merah), H.E. Mr. Vo Minh Luong, Vice Minister of Defence (pin merah),
H.E. Mr. Le Quoc Hung, Vice Minister of Public Security (pin merah), H.E. Vice Minister of Planning and Investment (pin merah).

Baca Juga :  Petani Versus PT.MSSP: Problematika Umum Yang Selalu Memihak Yang Kuat

Kaskogartap Brigjen Rano Tilaar Menjadi Perwira Pendamping Ziarah Presiden Vietnam

Terlihat di Gerbang Taman Makam Pahlawan kedatangan Presiden Republik Sosialis Vietnam Y.M. Nguyen Xuan Phuc disambut oleh Brigjend TNI Rano Tilaar beserta rombongan dengan memasuki makam pahlawan dengan membawa Karangan Bunga.

Presiden Republik Sosialis Vietnam Vietnam memasuki makam pahlawan dengan didampingi Kasgartap Brigjend Rano Tilaar.

Baca Juga :  Aliansi PAPEDA Mengutuk Keras Pembunuhan Yang Tidak Manusiawi di Papu

Kaskogartap Brigjen Rano Tilaar Menjadi Perwira Pendamping Ziarah Presiden Vietnam

Pemimpin Upacara Ziarah : Y.M. Nguyen Xuan Phuc (Presiden Republik Sosialis Vietnam), Pendamping Brigjen TNI Rano Tilaar (Kaskogartap I/Jakarta), kemudian bertindak sebagai Perwira Upacara adalah Letkol Inf Ernies Dwi Susanto (Kaprot Kogartap 1/Jakarta). Upacara ziarah dimulai pada pukul 08:45 WIB hingga selesai pada saat Presiden Vietnam tersebut kembali.
(Keterangan gambar dari tim Pengartap)
Pewarta Hans Montolalu

Berita Terkait

Sicakep Sumedang Raih Tiga Besar Inovasi Terbaik Jawa Barat 2024
Polda Jabar Bongkar Sindikat Perdagangan Orang, PMI Ilegal Dikirim ke Irak
Polda Jabar Bongkar Sindikat Pemalsuan Pupuk, Ribuan Ton Pupuk Palsu Beredar!
Puluhan Ribu Pendukung Padati Kampanye Akbar Pasangan MAMA di Tapanuli Tengah
Polsek Koja Gelar “Jumat Curhat”: Dekatkan Polisi dan Warga di Rawabadak Utara
Polres Metro Jakarta Utara Gaungkan Gerakan Nasional Pangan Merah Putih di Kawasan Mangrove PIK
PLN Bagikan Tips Aman Gunakan Listrik Selama Musim Hujan
Warga RW 07 Antilop Tolak Pembangunan Kantor RW 012, Tuding Ada Pelanggaran Aturan

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 06:34 WIB

Sicakep Sumedang Raih Tiga Besar Inovasi Terbaik Jawa Barat 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 06:17 WIB

Polda Jabar Bongkar Sindikat Perdagangan Orang, PMI Ilegal Dikirim ke Irak

Sabtu, 23 November 2024 - 06:10 WIB

Polda Jabar Bongkar Sindikat Pemalsuan Pupuk, Ribuan Ton Pupuk Palsu Beredar!

Sabtu, 23 November 2024 - 06:04 WIB

Puluhan Ribu Pendukung Padati Kampanye Akbar Pasangan MAMA di Tapanuli Tengah

Jumat, 22 November 2024 - 21:26 WIB

Polsek Koja Gelar “Jumat Curhat”: Dekatkan Polisi dan Warga di Rawabadak Utara

Berita Terbaru