Kapolres Sumedang Lantik Kenaikan Pangkat Pengabdian Terhadap Dua Personilnya

- Jurnalis

Senin, 6 Maret 2023 - 19:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Sumedang – Kapolres Sumedang Polda Jawa Barat AKBP Indra Setiawan, memimpin langsung pelaksanaan upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pengabdian Anggota Polres Sumedang TMT 01 Maret 2023, yang bertempat di Aula Tribrata Polres Sumedang, Senin (06/03/2023).

Hadir dalam kegiatan tersebut Wakapolres Kompol Endar Supriyatna, Pejabat Utama, Kapolsek Jajaran, serta segenap anggota Polres Sumedang.

Dalam amanatnya Kapolres Sumedang AKBP Indra Setiawan menyampaikan kenaikan pangkat pengabdian kali ini diberikan kepada dua orang personil Polres Sumedang, Yaitu AKP Adang Rohana Kapolsek Jatigede yang mendapat kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi menjadi KOMPOL, serta Aiptu Agus Sarnoto KA SPKT Polsek Tanjungsari yang mendapat kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi menjadi IPDA.

Baca Juga :  Wakasat Reskrim Polres Jakpus Kompol Respati,Menjadi Inrup Hari Kesaktian Pancasila Di Rumah Milik Jend.Ahmad Yani

Kapolres Sumedang Lantik Kenaikan Pangkat Pengabdian Terhadap Dua Personilnya

“Kenaikan pangkat pengabdian ini merupakan wujud perhatian dan penghargaan dari institusi terhadap anggota yang telah menunjukkan prestasi, dedikasi, loyalitas dan pengabdian terhadap tugas dengan baik tanpa adanya perbuatan tercela.” Ujar Indra.

Baca Juga :  Mau Tahu Arti Lirik Lagu Sikok Bagi Duo Yang Viral Di TikTok, Berikut Maknanya!

“Saya atas nama pribadi maupun pimpinan kesatuan mengucapkan selamat kepada Kompol Adang Rohana dan Ipda Agus Sarnoto, yang baru saja melaksanakan pelantikan kenaikan pangkat, semoga dengan kenaikan ini akan menjadi pendorong dan motivasi bagi saudara saudara dalam meningkatkan etos kerja,” Kata Indra.

Kenaikan pangkat pengabdian ini diberikan kepada anggota Polri yang memasuki masa pensiun sebagai bentuk penghargaan dari negara terhadap pengabdian dan loyalitas selama bertugas di Kepolisian Negara Republik Indonesia..Ujs

Berita Terkait

Personel Polda Jabar Digenjot Kesehatan Jelang Pengamanan Pilkada Serentak 2024
Polres Metro Jakarta Utara Gelar Apel Besar untuk Amankan Pilkada Serentak 2024
Sinergi TNI AU dan AD: Latihan Terjun Taktis di Lanud Sultan Hasanuddin Sukses Digelar
Polri dan TNI Siaga, 88.365 Personel Diterjunkan untuk Amankan Pilkada Serentak 2024
Dewan Pers Mangkir,Sidang Perdana Gugatan PWI Pusat Terhadap Dewan Pers Ditunda
Stasiun Bakamla Tual Gelar Layanan Kesehatan Gratis untuk Masyarakat Pesisir
Polda Jabar Siap Amankan Pilkada Serentak 2024: Kapolda Tegaskan Komitmen Jaga Demokrasi
Dukung Ketahanan Pangan, Kapolsubsektor Pademangan Barat Kunjungi Lahan Hidroponik dan Kolam Ikan

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 20:13 WIB

Personel Polda Jabar Digenjot Kesehatan Jelang Pengamanan Pilkada Serentak 2024

Senin, 25 November 2024 - 20:11 WIB

Polres Metro Jakarta Utara Gelar Apel Besar untuk Amankan Pilkada Serentak 2024

Senin, 25 November 2024 - 20:07 WIB

Sinergi TNI AU dan AD: Latihan Terjun Taktis di Lanud Sultan Hasanuddin Sukses Digelar

Senin, 25 November 2024 - 16:11 WIB

Polri dan TNI Siaga, 88.365 Personel Diterjunkan untuk Amankan Pilkada Serentak 2024

Senin, 25 November 2024 - 15:19 WIB

Dewan Pers Mangkir,Sidang Perdana Gugatan PWI Pusat Terhadap Dewan Pers Ditunda

Berita Terbaru