Pj Bupati Tapteng, Tinjau Bantaran Sungai Parmaldoan Usai Banjir Bandang

- Jurnalis

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Tapteng.

Pj Bupati Kabupaten Tapanuli Tengah Sugeng Riyanta SH, meninjau bantaran sungai Parmaldoan Kampung Baru Lingkungan 7 Kelurahan Hutabalang Kecamatan Badiri,Pasca banjir, Sabtu, 18/5/24.

Dari pantauan Media Zonapers.com, terlihat Sugeng Riyanta di dampingi Parlaungan Silalahi SH, Camat Badiri Saufi Pasaribu, Lurah Hutabalang Merkhan, tokoh masyarakat dan juga anggota Komisi Irigasi Rulman Sihotang.

Di saat melakukan kunjungan ke bantaran sungai Parmaldoan, langsung menyahuti aspirasi masyarakat yang tinggal di sekitar bantaran sungai Parmaldoan secara langsung yang rumah hampir roboh tergerus bantaran sungai, karena tingginya Intensitas curah hujan saat itu, sehingga mengakibatkan banjir.

Baca Juga :  Polres Sumedang Gelar Vaksinasi Di Area Mesjid Agung

Sugenh juga mengatakan bahwa, Pemkab Tapteng tidak memiliki anggaran untuk penanganan sungai Parmaldoan. Sehingga melakukan kordinasi dengan Pemerintah Provinsi dilakukan.


“Anggaran gak ada, karena ini masalahnya pada jalur sungai” Ucap Riyanta.

” Saya juga prihatin melihat kondisi Sekolah SD Negeri 155692 Hutabalang 4 yang mengalami kerusakan dampak pasca banjir yang kerap menerjang sekolah itu.” Lanjut Sugeng.

Baca Juga :  Bupati Sumedang: Jika Ada Bullying, Silahkan Tekan Tanda Darurat Di Aplikasi Tahu Sumedang

Keprihatinannya terlihat setelah melihat secara langsung kondisi bangunan sekolah yang sebagian tergantung tergerus air.

Sri Wahyuni warga lingkungan 7 Kampung Baru, mengatakan bahwa dalam satu bulan ini sudah tiga kali banjir, kalau datang banjir kami terpaksa mengungsi ke rumah saudara,” Katanya.

“Bangunan rumahnya yang sebagian sudah tergantung tergerus banjir, memohon pada Pemkab Tapteng agar secepatnya menormalisasi Bantaran sungai Parmaldoan,” Keluh Sri Wahyuni.

Pewarta : Syabil



 

Berita Terkait

Babinsa Mapurujaya Sertu Tangkas Budiono Dorong Ketahanan Pangan di Mimika Timur
Kapolda Jabar Resmikan Jembatan Gantung, Warga Bandung Barat Sambut dengan Antusias
Kakudam Iskandar Muda Lakukan Kunjungan Kerja ke Korem 012/TU, Tekankan Pengelolaan Keuangan yang Profesional
Dramatis! Bakamla RI Selamatkan MV Lena yang Terombang-ambing di Laut Natuna Utara
Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Dorong Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
Dibalik Topeng Toko Kain: Polisi Bongkar Sindikat Judi Online di Bandung
Respons Cepat Bakamla RI: Selamatkan ABK yang Sakit di Tengah Laut Natuna
Warga RW 04 Kelurahan Talun Kompak Tambal Jalan Rusak, Inspirasi Solidaritas Masyarakat

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 09:01 WIB

Kapolda Jabar Resmikan Jembatan Gantung, Warga Bandung Barat Sambut dengan Antusias

Jumat, 22 November 2024 - 06:22 WIB

Kakudam Iskandar Muda Lakukan Kunjungan Kerja ke Korem 012/TU, Tekankan Pengelolaan Keuangan yang Profesional

Jumat, 22 November 2024 - 06:09 WIB

Dramatis! Bakamla RI Selamatkan MV Lena yang Terombang-ambing di Laut Natuna Utara

Kamis, 21 November 2024 - 20:22 WIB

Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Dorong Ketahanan Pangan di Jawa Tengah

Kamis, 21 November 2024 - 20:18 WIB

Dibalik Topeng Toko Kain: Polisi Bongkar Sindikat Judi Online di Bandung

Berita Terbaru

Berita

PLN Bagikan Tips Aman Gunakan Listrik Selama Musim Hujan

Jumat, 22 Nov 2024 - 19:17 WIB