Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Bumirejo Dampingi Kegiatan Posyandu

- Jurnalis

Jumat, 7 Agustus 2020 - 18:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers.com,Demak-Sebagai wujud kepedulian terhadap kesehatan Ibu dan anak di wilayah binaan Babinsa Koramil 13/Karangawen Kodim 0716/Demak Serma Kasmani melaksanakan monitoring dan pendampingan kegiatan posyandu bertempat di Dukuh Bodi Desa Bumirejo,Kecamatan Karangawen Kabupaten Demak.Jum’at 07-08-2020.

Kegiatan Posyandu sangat penting di lakukan untuk mewujudkan generasi bangsa yang sehat dan berkualitas. Kegiatan diawali dengan penimbangan, pemeriksaan kesehatan ibu dan anak serta pemberian vitamin untuk membantu pertumbuhan anak, Tutur Babinsa.

Baca Juga :  Ciptakan Rasa Aman, Personel Ditpamobvit Polda Banten lakukan Pengamanan Acara Bhakti Sosial

Untuk mencapai keberhasilan tersebut erat kaitannya dengan pembinaan dan pengembangan SDM (Sumber Daya Manusia) sebagai modal dasar pembangunan nasional. Menurut keterangan Babinsa Koramil 13/Karangawen Serma Kasmani, pihaknya akan terus melakukan monitoring dengan masyarakat desa binaannya tersebut guna menciptakan lingkungan yang sehat melalui kegiatan Posyandu.

Baca Juga :  Jawa Timur Akan Perpanjang PSBB, Mungkinkah?

Mengingat pentingnya posyandu dalam menjaga kesehatan masyarakat, dihimbau kepada masyarakat khususnya yang memiliki anak dan ibu hamil untuk selalu rutin secara aktif datang ke posyandu. Semoga dengan meningkatnya kesadaran masyarakat akan pentingnya posyandu kualitas kesehatan dan gizi dapat terjaga dengan baik kesehatannya.Ungkap Kasmani.

Rep,adjie

Berita Terkait

Kabid Dokkes Polda Jabar Dukung Inovasi Dapur Satelit untuk Pendidikan dan Kesehatan Anak di Sumedang
RS Ananda Tamsel Tunjukkan Kesiapsiagaan Medis yang Optimal, Dalam Kejuaraan Sepatu Roda Nasional Bupati Bekasi IV Open 2024
Kapolres Indramayu dan Forkopimda Pastikan Keamanan Gudang Logistik KPU: Jaminan 24 Jam Jelang Pilkada 2024
Dengan Semangat Kibarkan Kebanggaan Bendera Yonmarhanlan III Berkibar Gagah di Langit Jakarta
DR.Ronny F Sompie, SH, MH : Pemerintah Siaga Atasi TPPO Dan TPPM
11 Nama Yang Memiliki Kompetensi Dalam Kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran
KLB Ilegal Di Kecam, Hendry CH Bangun Tetap Sah Sebagai Ketum PWI Pusat
Pengurus PWI Djaya/ DKI, Resmi Di Bekukan Oleh PWI Pusat

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 06:29 WIB

Kabid Dokkes Polda Jabar Dukung Inovasi Dapur Satelit untuk Pendidikan dan Kesehatan Anak di Sumedang

Selasa, 19 November 2024 - 20:07 WIB

RS Ananda Tamsel Tunjukkan Kesiapsiagaan Medis yang Optimal, Dalam Kejuaraan Sepatu Roda Nasional Bupati Bekasi IV Open 2024

Minggu, 17 November 2024 - 22:26 WIB

Kapolres Indramayu dan Forkopimda Pastikan Keamanan Gudang Logistik KPU: Jaminan 24 Jam Jelang Pilkada 2024

Minggu, 17 November 2024 - 15:00 WIB

Dengan Semangat Kibarkan Kebanggaan Bendera Yonmarhanlan III Berkibar Gagah di Langit Jakarta

Sabtu, 2 November 2024 - 22:29 WIB

DR.Ronny F Sompie, SH, MH : Pemerintah Siaga Atasi TPPO Dan TPPM

Berita Terbaru

Berita

PLN Bagikan Tips Aman Gunakan Listrik Selama Musim Hujan

Jumat, 22 Nov 2024 - 19:17 WIB