Bhabinkamtibmas Polsek Sumedang Utara Gelar Giat Tarling

- Jurnalis

Senin, 27 Maret 2023 - 11:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Sumedang.

Guna memperkuat Ukhuwah Islamiah dan cipta kondisi selama Bulan Suci Ramadhan, Bhabinkamtibmas Polsek Sumedang Utara Polres Sumedang melaksanakan kegiatan Tarawih Keliling.

Petugas Bhabinkamtibmas dari Polsek Sumedang Utara Aipda Ade Mulyana dan Aipda Dodi Ramayana melaksanakan kegiatan Tarawih Keliling di Mesjid Nurul Huda Kecamatan Sumedang Utara Kabupaten Sumedang, Sabtu, 25/3/23.

Saat ditemui di lokasi Aipda Ade Mulyana mengatakan kegiatan Tarawih Keliling ini dilaksanakan sebagai sarana silaturahmi dan upaya untuk menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif selama pelaksanaan tarawih di wilayahnya.

Baca Juga :  Pengalaman Berharga Atas Case Philips Marthen Pilot Asal Selandia Baru

“Tarawih Keliling ini kita laksanakan selain bentuk pengamanan kepada masyarakat yang melaksanakan ibadah Tarawih, juga sebagai sarana untuk bersilaturahmi dengan masyarakat”, kata Ade.

Pada kesempatan tersebut juga Aipda Ade Mulyana dan Aipda Dodi Ramayana memberikan himbauan Kamtibmas kepada jemaah tarawih yang hadir.

Baca Juga :  Bupati Sumedang Lantik 163 P3K Tenakes

“Tentunya kita berikan himbauan kepada masyarakat yang melaksanakan ibadah Tarawih agar tetap berwaspada dengan memastikan rumah dalam keadaan aman saat ditinggalkan untuk Tarawih”, tutur Ade.

“Kami harapkan peran serta dari masyarakat untuk bersama-sama menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif di lingkungannya masing-masing,” Pungkasnya.

Pewarta: UJS.

Berita Terkait

Satgas Gulcan Korem 023/KS Dropping Logistik Lewat Udara Ke Desa Terpencil Sait Kalangan II.
Kasad Kunjungi Lokasi Terdampak Banjir Bandang Dan Tanah Longsor di Tapanuli Tengah.
SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani
Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38
Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir
Dampak Keterlambatan Bantuan Bencana, Massa Kibarkan Bendera GAM di Lhokseumawe
Satgas Yonif 123/Rajawali Tebar Kasih Natal di Pelosok Papua, Bagikan 1.409 Paket Sembako.
Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 19:04 WIB

Satgas Gulcan Korem 023/KS Dropping Logistik Lewat Udara Ke Desa Terpencil Sait Kalangan II.

Sabtu, 10 Januari 2026 - 10:50 WIB

Kasad Kunjungi Lokasi Terdampak Banjir Bandang Dan Tanah Longsor di Tapanuli Tengah.

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:05 WIB

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Minggu, 28 Desember 2025 - 19:55 WIB

Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38

Sabtu, 27 Desember 2025 - 21:22 WIB

Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB