Bidpropam Polda Banten Ikuti Rapat Yang Dipimpin Karowabprof Divpropam, Terkait Pelanggaran Anggota Polri

- Jurnalis

Rabu, 1 September 2021 - 09:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers.com,

KOTA SERANG – Kabidpropam Polda Banten Kombes Pol Nursyah Putra mengikuti rapat internal Polri yang dipimpin langsung Karowabprof Divpropam Brigjen Pol Anggoro Sukartono, S.I.K., secara virtual melalui aplikasi zoom meeting.

Adapun rapat internal tersebut terkait program pembinaan etika profesi Polri.

Saat di konfirmasi, Kabidpropam Polda Banten Kombes Pol Nursyah Putra membenarkan terkait pelaksanaan rapat program pembinaan etika Polri tersebut. Selasa, (31/08/).

“Hari ini saya baru saja mengikuti rapat internal Polri yang dipimpin langsung oleh Karowabprof Divpropam Brigjen Pol Anggoro Sukartono, S.I.K.

Dalam rapat ini kami melakukan analisa dan evaluasi terkait jumlah pelanggaran anggota Polri mengalami peningkatan yang berdampak pada Instiusi polri,” ucap Kabidpropam.

Baca Juga :  Kapolri Arahkan Jajarannya : Segera Lakukan Evaluasi Dan Tingkatkan Akselerasi Vaksinasi

“Dalam arahan Karowabprof Divpropam mengingatkan bahwa jumlah pelanggaran anggota Polri mengalami peningkatan yang berdampak pada Instiusi polri untuk itu sangat diperlukan upaya penguatan kinerja fungsi Bidpropam dalam mengatasi peningkatan penyimpangan Anggota Polri.

Dalam rangka menekan jumlah pelanggaran anggota Polri dan mendukung program prioritas Divpropam Polri yakni penguatan pembinaan etika Profesi Kepolisian dan Pemuliaan Profesi perlu di buatkan Program Pembinaan Etika Profesi,” lanjut Kabidpropam Polda Banten.

Kabidpropam menambahkan, dengan adanya peningkatan pelanggaran yang di lakukan oleh anggota Polri maka sesuai arahan Karowabprof Divpropam, Bidpropam Polda Banten membentuk program pembinaan etika profesi salah satunya adalah menentukan sasaran pembinaan dan merencanakan program kegiatan.

Baca Juga :  Klarifikasi PWI Pusat Tentang Lokasi HPN 2025

“dengan adanya program pembinaan etika profesi semoga angka pelanggaran anggota Polri menurun dan Citra Polri di mata masyarakat semakin baik,” tambah Kabidpropam.

Sementara itu, Kabid Humas Polda Banten AKBP Shinto Silitonga sangat mendukung adanya program pembinaan profesi bagi anggota Polri.

“Dengan adanya program pembinaan etika profesi dapat menekan angka pelanggaran yang di lakukan oleh anggota Polri, sehingga wibawa dan citra Polri akan lebih baik di mata masyarakat,” ucap Shinto Silitonga.

Narasumber,(Bidhumas)

Red,yp

Berita Terkait

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa
FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026
Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung
Pangdam I/BB Tinjau Langsung Jalan Tarutung–Sibolga Yang Sempat Terputus Akibat Bencana Alam.
FWK : Pejabat Jangan Anti Kritik, PERS Selalu Hadir Untuk Kepentingan Publik
Terlewatkan.. Kondisi SMK Negeri I Badiri, Tertimbun Lumpur Dan Kayu, Akibat Banjir Bandang.

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:24 WIB

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus

Jumat, 26 Desember 2025 - 14:12 WIB

Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa

Kamis, 25 Desember 2025 - 10:04 WIB

FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026

Rabu, 24 Desember 2025 - 18:29 WIB

Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung

Selasa, 23 Desember 2025 - 19:41 WIB

Pangdam I/BB Tinjau Langsung Jalan Tarutung–Sibolga Yang Sempat Terputus Akibat Bencana Alam.

Berita Terbaru

Berita

Menghirup Oksigen Murni Catatan Hendry Ch Bangun

Senin, 12 Jan 2026 - 07:34 WIB

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB