Bupati Nabire Memberikan Himbauan, Apa Saja?

- Jurnalis

Senin, 29 Januari 2024 - 11:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terkait keluhan Masyarakat Kabupaten Nabire tentang masalah jalan raya yang rusak serta penerangan jalan dan sebagainya, termasuk masalah sampah, belum lama ini, Bupati Nabire Mesak Magai, mengatakan, bahwa hingga saat ini pembangunan di kabupaten Nabire semua sedang kita benahi. baik manajemen sampah pun kita sedang benahi, Kamis, 24/1/24

” Yang sangat di sesalkan dimana fakta yang kami temukan, tentang segala sesuatu yang kami bangun terhadap lampu jalan dimana ada pihak-pihak tertentu yang curi kabel, tabrak tiang listrik, pencuri kabel, kemudian sengaja bakar-bakar dan sebagainya semua itu karena dalam kondisi mabuk dan tidak berakhlak. maka orang-orang seperti itu yang tidak mendukung program pemerintah.” Ungkap Bupati.

“Saya sangat mengharapkan partisipasi dan dukungan masyarakat Nabire. Oleh sebab itu, saya selalu menghimbau warga masyarakat Kabupaten Nabire untuk bersama – sama guna menciptakan Nabire yang lebih baik, aman dan lebih maju kedepanya.” Lanjutnya.

Baca Juga :  Polsek Koja Laksanakan Program Cooling System di RW 014 Mahoni: Perkuat Sinergi untuk Keamanan Lingkungan

Bupati Nabire menjelaskan kepada awak media, bahwa pada tahun 2021 ketika dirinya di lantik sebagai Bupati Kabupaten Nabire, dimana lampu sepanjang jalan – jalan yang ada di kota Nabire semua gelap atau padam termasuk di jalan Merdeka dan beberapa jalur jalan lainnya, dan saat itu kami sudah mau nyalakan, akan tetapi saat itu ada tunggakan utang oleh pemerintah yang sebelumnya yang masih belum terbayar yakni kurang lebihnya sekitar nilainya 600 atau hampir 700 juta. namun tunggakan pemerintah sebelumnya kita sudah bayarkan. sehingga, sebagian besar diruas ruas jalan raya lampu jalannya sudah kami benahi dan tambah serta trlah di pasang dan dinyalakan sehingga kondisi jalan dimapam hari sudah terang dan nyaman untuk pengguna jalan raya seperti yang ada saat ini.

Baca Juga :  Babak Baru UNLA: Pelantikan Rektor Baru dihadiri Wakapolda Jabar

“Pada kesempatan ini Kami selaku perwakilan dari pemerintah, selaku petugas Kabupaten Nabire, meminta dukungan serta menghimbau warga masyarakat kabupaten Nabire untuk sama – sama mendukung serta menjaga jalannya pembangunan yang kita telah bangun termasuk lampu jalan kemudian tugu – tugu serta Fasilitas umum lainnya. dan marilah kita semua mencintai dan ciptakan rasa memiliki
Kabupaten Nabire dengan hati, karena daerah yang kita tempati ini adalah titipan Tuhan untuk anak cucu kita kedepan.” Tutup Mesak Magai.

Pewarta: Tim Nabire.

Berita Terkait

Kapolsek Kelapa Gading Tinjau Pospam La Piazza, Tegaskan Kesiapan Pengamanan Natal dan Tahun Baru
Kapolda Jabar Hadiri Upacara Pemberian Remisi Natal 2024: Wujudkan Harapan Baru bagi Narapidana
Polsek Koja Perkuat Hubungan dengan Tokoh Agama untuk Wujudkan Keamanan dan Harmoni
Ratusan Personel Lanud Sultan Hasanuddin dan Masyarakat Gelar Ibadah Natal di Gereja POUK Lahai-Roi dan Gereja Katolik Bunda Maria
Panglima TNI Sapa Pejabat Utama Pemerintah di Perayaan Natal 2024: Harmoni dalam Kebersamaan
Polda Jabar Perketat Keamanan: Kantin Baru, Aturan Baru, Nyaman dan Aman untuk Semua
Kapolres Jakarta Utara Bersama Forkopimko Pastikan Natal Aman di GPIB Jemaat Petra
Kodim 1710/Mimika Gelar Apel Pasukan untuk Jaga Kamtibmas Jelang Natal dan Tahun Baru

Berita Terkait

Jumat, 27 Desember 2024 - 19:17 WIB

Kapolsek Kelapa Gading Tinjau Pospam La Piazza, Tegaskan Kesiapan Pengamanan Natal dan Tahun Baru

Kamis, 26 Desember 2024 - 21:33 WIB

Kapolda Jabar Hadiri Upacara Pemberian Remisi Natal 2024: Wujudkan Harapan Baru bagi Narapidana

Kamis, 26 Desember 2024 - 11:33 WIB

Ratusan Personel Lanud Sultan Hasanuddin dan Masyarakat Gelar Ibadah Natal di Gereja POUK Lahai-Roi dan Gereja Katolik Bunda Maria

Kamis, 26 Desember 2024 - 10:57 WIB

Panglima TNI Sapa Pejabat Utama Pemerintah di Perayaan Natal 2024: Harmoni dalam Kebersamaan

Rabu, 25 Desember 2024 - 16:20 WIB

Polda Jabar Perketat Keamanan: Kantin Baru, Aturan Baru, Nyaman dan Aman untuk Semua

Berita Terbaru