Dinsos Kabupaten Tanggerang Kembali Lalai

- Jurnalis

Sabtu, 21 Maret 2020 - 18:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com , Tanggerang.

Dinas Sosial Kabupaten Tanggerang, Banten, kembali di duga lalai dalam mendata penerima bantuan, terbukti masih banyak warga yang sebenarnya wajib mendapatkan bantuan, malah terlewati, Sabtu, 21/3/20.

Acih, seorang warga kabupaten tangerang, hidup dalam kesendirian tanpa sanak keluarga tak tersentuh oleh Dinas Sosial, dan Acih juga adalah salah satu warga Desa cempaka Rt 3/8 cisoka Tangerang Banten, dalam kesehariannya hanya mengandalkan bantuan dari warga sekitar untuk bertahan hidup.

Acih tidak terdaftar Program Keluarga Harapan dari Dinsos kab tangerang, padahal sudah sangat jelas kehidupannya jauh dari kata sejahtera, dan rasanya tidak mungkin jika RT dan RW setempat tidak mengetahui hal tersebut.

Baca Juga :  Puluhan Anggota Koramil 13/Karangawen jalani Test Swab

Saya tidak punya keluarga dan saudara, untuk makan saja saya bingung, mau kerja juga tidak mungkin karna usia saya sudah renta, berjalan saja saya sudah susah, Alhamdulillah aja masih punya rumah untuk tinggal walaupun apa adanya, saya juga tidak tau kenapa saya tidak mendapat bantuan PKH maupun BPNT ,” Ujarnya.

Baca Juga :  Bijaklah Di Medsos, Dan Berbanggalah, Sebab Petinggi RI Juga Hadir Di Dalamnya

Wargapun menyayangkan kepada petugas Dinsos yang lalai dengan tidak mendaftarkan Acih sebagai penerima bantuan.

Dinilai bahwa cara kerja yang tidak effektif, petugas Dinsos Kabupaten Tanggerang , sampai berita ini di tayangkan sebelumnya, sudah pernah para kepala desa mengingatkan kepada para penyalur bantuan sosial masyarakat, namun tak kunjung di indahkan, dan sudah seharusnya pula pejabat daerah turun tangan dalam menangani masalah yang pelik terkait PKH & BPNT.

( ZP3 ).

Berita Terkait

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa
FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026
Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung
Pangdam I/BB Tinjau Langsung Jalan Tarutung–Sibolga Yang Sempat Terputus Akibat Bencana Alam.
FWK : Pejabat Jangan Anti Kritik, PERS Selalu Hadir Untuk Kepentingan Publik
Terlewatkan.. Kondisi SMK Negeri I Badiri, Tertimbun Lumpur Dan Kayu, Akibat Banjir Bandang.

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:24 WIB

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Jumat, 26 Desember 2025 - 14:12 WIB

Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa

Kamis, 25 Desember 2025 - 10:04 WIB

FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026

Rabu, 24 Desember 2025 - 18:29 WIB

Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB