Dinsos Kabupaten Tanggerang Kembali Lalai

- Jurnalis

Sabtu, 21 Maret 2020 - 18:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com , Tanggerang.

Dinas Sosial Kabupaten Tanggerang, Banten, kembali di duga lalai dalam mendata penerima bantuan, terbukti masih banyak warga yang sebenarnya wajib mendapatkan bantuan, malah terlewati, Sabtu, 21/3/20.

Acih, seorang warga kabupaten tangerang, hidup dalam kesendirian tanpa sanak keluarga tak tersentuh oleh Dinas Sosial, dan Acih juga adalah salah satu warga Desa cempaka Rt 3/8 cisoka Tangerang Banten, dalam kesehariannya hanya mengandalkan bantuan dari warga sekitar untuk bertahan hidup.

Acih tidak terdaftar Program Keluarga Harapan dari Dinsos kab tangerang, padahal sudah sangat jelas kehidupannya jauh dari kata sejahtera, dan rasanya tidak mungkin jika RT dan RW setempat tidak mengetahui hal tersebut.

Baca Juga :  Pusat Layanan Disabilitas (PLD) UNPAM Melakukan Pendampingan Untuk Calon Mahasiswa Baru Disabilitas

Saya tidak punya keluarga dan saudara, untuk makan saja saya bingung, mau kerja juga tidak mungkin karna usia saya sudah renta, berjalan saja saya sudah susah, Alhamdulillah aja masih punya rumah untuk tinggal walaupun apa adanya, saya juga tidak tau kenapa saya tidak mendapat bantuan PKH maupun BPNT ,” Ujarnya.

Baca Juga :  Walaupun Situasi Lengang, Tim Gabungan Tetap Berikan Imbauan di Pasar Mranggen Dalam Pencegahan Penyebaran Covid-19

Wargapun menyayangkan kepada petugas Dinsos yang lalai dengan tidak mendaftarkan Acih sebagai penerima bantuan.

Dinilai bahwa cara kerja yang tidak effektif, petugas Dinsos Kabupaten Tanggerang , sampai berita ini di tayangkan sebelumnya, sudah pernah para kepala desa mengingatkan kepada para penyalur bantuan sosial masyarakat, namun tak kunjung di indahkan, dan sudah seharusnya pula pejabat daerah turun tangan dalam menangani masalah yang pelik terkait PKH & BPNT.

( ZP3 ).

Berita Terkait

Ketum PWI Pusat : Ady Indra Pawennari, Bendahara PWI Kepri yang Sah
DKI Akan Tambah Tenaga Damkar Dan PPSU, Semoga Tenaga Aktif Yang Sudah Ada Juga Di Sejahterakan Pendapatannya
Polisi Gagalkan Penyelundupan Senjata Api Senilai Rp1,3 Miliar ke KKB Puncak Jaya
Dua Srikandi Pendaki Puncak Jayawijaya Papua, Gugur Saat Jalur Turun Dari Puncak Cartenz
PWI Pusat Pecat Tiga Pengurus PWI Riau, Nama Nama Dihilangkan Dari Website Resmi PWI Nasional
PWI Pusat Tidak Pernah Menunjuk Plt di PWI Prov Sulut, Vocke Masih Ketua yang Sah
Bayar Bayar Bayar !! Lagu Kontroversi Yang Viral
Hendry CH Bangun : Penunjukan Plt Ketua PWI Kalbar Di Nilai Ilegal Dan Cacat Hukum

Berita Terkait

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:16 WIB

DKI Akan Tambah Tenaga Damkar Dan PPSU, Semoga Tenaga Aktif Yang Sudah Ada Juga Di Sejahterakan Pendapatannya

Sabtu, 8 Maret 2025 - 17:48 WIB

Polisi Gagalkan Penyelundupan Senjata Api Senilai Rp1,3 Miliar ke KKB Puncak Jaya

Minggu, 2 Maret 2025 - 20:08 WIB

Dua Srikandi Pendaki Puncak Jayawijaya Papua, Gugur Saat Jalur Turun Dari Puncak Cartenz

Minggu, 2 Maret 2025 - 13:06 WIB

PWI Pusat Pecat Tiga Pengurus PWI Riau, Nama Nama Dihilangkan Dari Website Resmi PWI Nasional

Kamis, 27 Februari 2025 - 20:50 WIB

PWI Pusat Tidak Pernah Menunjuk Plt di PWI Prov Sulut, Vocke Masih Ketua yang Sah

Berita Terbaru