Ini Dia! Penjelasan Binamarga Kab Pati, Mengenai Fasilitas Jalan Antara Desa Payang dan Desa Tambaharjo

- Jurnalis

Minggu, 19 Juni 2022 - 23:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers.com, PATI — Rapat tentang fasilitas permasalahan Desa Payang dengan Desa Tambaharjo kecamatan Pati Kota, kabupaten Pati, acara diselenggarakan diruang Rapat rayung Wulan Pendopo Kabupaten. Sabtu (18/06/22).

Sunaryo, selaku Kepala Bidang Binamarga Kabupaten Pati, mengatakan jalan dari Kantor Desa Payang hingga pertigaan jalan Pati – Juana, sudah ada SK Bupati Pati, dan sudah mulai dikelola oleh Binamarga Kabupaten Pati. Adanya pro-kontra mengenai Jalan masuk Desa Payang pihak Binamarga sudah mengetahuinya. Katanya saat ditemui awak media, Sabtu (18/06/22).

Baca Juga :  Presiden Jokowi Jogging Bareng Kepala Staf TNI

Andi Vimala, selaku Ahli Muda Teknik Jalan dan Jembatan Binamarga Kabupaten Pati, menjelaskan masalah pro-kontra jalan Masuk Desa Payang sudah dimusyawarahkan dan dirapatkan. Namun Hasil Rapat belum diputuskan. Ungkapnya.

Sementara itu, mengenai jalan masuk Desa Payang, Kades Payang mengukapkan “bahwa jalan masuk Desa Payang sudah ada sejak nenek moyang, dan dibangun, dirawat pemerintah Desa payang tokoh masyarakat, perawatan dan pembangunan jalan masuk Desa Payang dilakukan sudah turun temurun”. Ungkapnya.

Baca Juga :  Giat Rukun Ulama Umaro, Dirpamobvit Polda Banten Kunjungi Pimpinan Ponpes Al Irsyad Waringinkurung

Adapun rapat di Rayung Wulan Pendopo Kabupaten Pati dihadiri oleh kades Payang beserta staff, kades Tambaharjo beserta staff, Asisten Ekonomi Pembangunan dan Kesra, Camat Pati kota, Dishub, Satpol PP, Sekda Bagian Hukum, Dispermandes.

(Endro L)

Berita Terkait

Dua Srikandi Pendaki Puncak Jayawijaya Papua, Gugur Saat Jalur Turun Dari Puncak Cartenz
PWI Pusat Pecat Tiga Pengurus PWI Riau, Nama Nama Dihilangkan Dari Website Resmi PWI Nasional
PWI Pusat Tidak Pernah Menunjuk Plt di PWI Prov Sulut, Vocke Masih Ketua yang Sah
Bayar Bayar Bayar !! Lagu Kontroversi Yang Viral
Hendry CH Bangun : Penunjukan Plt Ketua PWI Kalbar Di Nilai Ilegal Dan Cacat Hukum
HPN 2025 Di Kalsel Sukses Di Gelar, Presiden Prabowo Di Wakilkan Oleh Menbud
Pembekuan Pengurus PWI DKI Dianggap Sah Oleh PN Jakarta Pusat
Zainal Helmie, Ketua PWI Kalsel Yang Pandai Mengelola Kompleksitas, HPN 2025 Banjarmasin Menjadi Fenomenal

Berita Terkait

Minggu, 2 Maret 2025 - 20:08 WIB

Dua Srikandi Pendaki Puncak Jayawijaya Papua, Gugur Saat Jalur Turun Dari Puncak Cartenz

Kamis, 27 Februari 2025 - 20:50 WIB

PWI Pusat Tidak Pernah Menunjuk Plt di PWI Prov Sulut, Vocke Masih Ketua yang Sah

Minggu, 23 Februari 2025 - 13:52 WIB

Bayar Bayar Bayar !! Lagu Kontroversi Yang Viral

Sabtu, 22 Februari 2025 - 20:45 WIB

Hendry CH Bangun : Penunjukan Plt Ketua PWI Kalbar Di Nilai Ilegal Dan Cacat Hukum

Jumat, 21 Februari 2025 - 18:14 WIB

HPN 2025 Di Kalsel Sukses Di Gelar, Presiden Prabowo Di Wakilkan Oleh Menbud

Berita Terbaru

Berita

Bupati Dony Beberkan Program Unggulan di DPRD

Senin, 3 Mar 2025 - 19:40 WIB