Jadwal Samsat Keliling Hari Ini Berikut Lokasi Samsat Keliling Polda Banten

- Jurnalis

Jumat, 17 September 2021 - 12:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


ZONAPERS.COM, SERANG – Polda Banten pada hari ini, Jumat (17/09) menggelar layanan Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) Keliling di kawasan Kabupaten Tangerang. Lokasi Samsat Keliling di wilayah Banten untuk memudahkan warga setempat membayar pajak kendaraan bermotor (PKB).

Dirlantas Polda Banten Kombes Pol Rudi Purnomo mengatakan bahwa wajib pajak yang akan membayar PKB harus memperhatikan pajak kendaraan bermotor yang akan dibayar tidak memiliki tunggakan lebih dari satu tahun.

“Adapun dokumen yang diperlukan seperti membawa KTP, BPKB, dan STNK asli masing-masing disertai lampiran fotokopi,” jelas Rudi.

Baca Juga :  Penandatanganan MoU BP2MI Pemprov. Jawa Barat, Ridwan Kamil Bangga Mengaku Mantan Anggota PMI


Berikut Lokasi Samsat Keliling bertempat di Lobby Timur Mall Ciputra pada hari Jumat pukul 09.00 WIB – 11.00 WIB.

Kabid Humas Polda Banten Akbp Shinto Silitonga menambahkan bahwa Gerai Samsat Keliling ini hanya melayani pembayaran pajak kendaraan bermotor (PKB) tahunan, sedangkan untuk perpanjangan STNK (lima tahunan) dan ganti plat nomor kendaraan harus datang langsung ke kantor Samsat.

“Pelayanan STNK Keliling diberikan untuk memudahkan masyarakat agar taat dalam membayar pajak kendaraan bermotor,” tutup Shinto.

Baca Juga :  Usulan Berbagai Media : DR.RM.Suryo Atmanto,MBA,MRE Ketua Umum SNCI Layak Menjadi Staf Presiden

OWEN/HMS

Berita Terkait

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa
FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026
Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung
Pangdam I/BB Tinjau Langsung Jalan Tarutung–Sibolga Yang Sempat Terputus Akibat Bencana Alam.
FWK : Pejabat Jangan Anti Kritik, PERS Selalu Hadir Untuk Kepentingan Publik
Terlewatkan.. Kondisi SMK Negeri I Badiri, Tertimbun Lumpur Dan Kayu, Akibat Banjir Bandang.

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:24 WIB

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Jumat, 26 Desember 2025 - 14:12 WIB

Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa

Kamis, 25 Desember 2025 - 10:04 WIB

FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026

Rabu, 24 Desember 2025 - 18:29 WIB

Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB