Jaga Keakraban, Babinsa Koramil 1710-02/Timika Sapa Petani di Wilayah Binaan

- Jurnalis

Kamis, 9 Januari 2025 - 13:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers – Timika, 9 Januari 2025

Dalam upaya mempererat hubungan dan menjaga sinergitas dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1710-02/Timika, Sertu Rusdin Wali, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) dengan petani di Kampung Mawokau Jaya, Distrik Wania, Kabupaten Mimika. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas Babinsa untuk mendukung masyarakat binaan, baik dalam bidang keamanan maupun kesejahteraan.

Sertu Rusdin Wali mengunjungi lahan pertanian milik Bapak Samin, seorang petani yang mengembangkan melon dan sayuran di kampung tersebut. Dalam kunjungan ini, Sertu Rusdin berdialog tentang berbagai hal, termasuk kendala yang dihadapi petani, seperti potensi kerusakan tanaman akibat curah hujan yang tinggi.

Baca Juga :  Ketua Mahkamah Agung Melantik Dan Mengambil Sumpah Hakim Agung Serta Hakim Ad Hoc Tipikor

“Kami datang untuk memastikan situasi tetap kondusif dan membantu memberikan solusi jika ada kendala di lapangan, terutama di sektor pertanian. Kehadiran kami juga untuk mempererat hubungan dengan warga,” ujar Sertu Rusdin.

Bapak Samin mengungkapkan rasa senangnya atas perhatian yang diberikan Babinsa. Ia menjelaskan bahwa tanaman di lahannya masih dalam kondisi baik meski hujan cukup deras akhir-akhir ini. Suasana semakin akrab ketika Sertu Rusdin menikmati melon hasil panen langsung dari kebun Bapak Samin, menciptakan momen hangat dan penuh kekeluargaan.

Baca Juga :  Polsek Koja Gelar Program “Ngopi Kamtibmas”, Ajak Warga Ciptakan Wilayah Aman dan Kondusif

Kegiatan seperti ini menunjukkan peran aktif Babinsa dalam mendukung masyarakat binaan. Selain menjaga keamanan wilayah, pendekatan humanis seperti ini juga menjadi bentuk nyata kepedulian TNI terhadap kesejahteraan rakyat.

Sumber; Puspen TNI

Berita Terkait

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan
PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026
Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38
Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet
Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir
Maruarar Sirait: 2.603 Hunian Tetap Dibangun, Negara Harus Hadir Sejak Tanggap Darurat
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:05 WIB

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Selasa, 30 Desember 2025 - 13:29 WIB

Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan

Selasa, 30 Desember 2025 - 11:26 WIB

PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026

Minggu, 28 Desember 2025 - 11:24 WIB

Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB