Jelang Lomba Kampung Juara, Babinsa Mulyorejo Bersama Perangkat Desa Laksanakan Pembersihan Lingkungan Bu

- Jurnalis

Jumat, 24 Juli 2020 - 19:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers.com,Demak-Babinsa Koramil 01/Kota Kodim 0716/Demak Sertu Mahmudin bersama kepala desa dan Perangkat Desa Mulyorejo melaksanakan Jum’at Bersih membersihkan area perempatan dukuh tempel menjelang lomba kampung juara tingkat kecamatan.Jum’at 24-07-2020.

Sertu Mahmudin menjelaskan, Kegiatan Jumat bersih yang dilaksanakan guna menumbuhkan rasa gotong royong di masyarakat guna menjaga lingkungan tetap bersih dan sehat.

Baca Juga :  Ingin Hadir Di Istana Saat 17 Agustus? Kesempatan Emas Ini Tak Datang Dua Kali!

“Selain itu, kegiatan ini agar menjadi cerminan bahwa lingkungan yang bersih menentukan pola hidup sehat di lingkungan masing-masing sehingga diharapkan masyarakat tidak mudah terserang penyakit,” terangnya.

Baca Juga :  Peran aktif Babinsa Bantu Selesaikan Permasalahan Warga

“Tujuan yang ingin dicapai dari kegiatan ini adalah menumbuhkan rasa tanggung jawab masyarakat akan pentingnya kebersihan lingkungan demi kesehatan, sehingga suasana lingkungan akan terasa nyaman, bersih dan fasilitas di sekeliling kita dapat terpelihara dengan baik,” tandas Sertu Mahmudin.

Rep,adjie

Berita Terkait

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa
FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026
Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung
Pangdam I/BB Tinjau Langsung Jalan Tarutung–Sibolga Yang Sempat Terputus Akibat Bencana Alam.
FWK : Pejabat Jangan Anti Kritik, PERS Selalu Hadir Untuk Kepentingan Publik
Terlewatkan.. Kondisi SMK Negeri I Badiri, Tertimbun Lumpur Dan Kayu, Akibat Banjir Bandang.

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:24 WIB

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Jumat, 26 Desember 2025 - 14:12 WIB

Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa

Kamis, 25 Desember 2025 - 10:04 WIB

FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026

Rabu, 24 Desember 2025 - 18:29 WIB

Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB