Jelang Pelaksanaan TMMD Sengkuyung III, Kodim 0716/Demak Gelar Rakor

- Jurnalis

Jumat, 18 September 2020 - 19:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers.com,Demak- Menjelang pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung tahap III tahun 2020, yang akan dilaksanakan didesa Harjowinangun Kecamatan Dempet, Kabupaten Demak, Kodim 0716/Demak menggelar rapat koordinasi Rakor) yang dilaksanakan di Aula Mako Kodim 0716/Demak. Jum’at (18/09/2020).

Pada pelaksanaan rapat Koordinasi tersebut, dipimpin langsung oleh Dandim 0716/Demak Letkol Arh M.Ufiz S.I.P.M.I.Pol. Acara dihadiri Camat Dempet, Danramil 04/Dempet Kapten Kav N. Pasaribu, Kapolsek Dempet, Pasiter Kodim 0716/Demak Lettu Chb Ajit Anggono dan Kepala OPD terkait.

Baca Juga :  Tekan Laju Populasi Penduduk Di Masa Pendemi Covid 19, Babinsa Koramil 10 Guntur Monitoring Kegiatan KB MKJP

Pada kesempatan tersebut Dandim 0716/Demak Letkol Arh M.Ufiz S.I.P.M.I.Pol menjelaskan, ” Dalam suasana di tengah Pandemi Covid-19 ini untuk pelaksanaan acara pembukaan TMMD Sengkuyung Tahap III seyogyanya agar dilaksanakan sesuai dengan protokol kesehatan.

” Dandim menambahkan saat ini selain menyelenggarakan TMMD Sengkuyung, Kodim 0716/Demak juga menyelenggarakan Karya Bhakti Serbuan Teritorial yang dilaksanakan di Kecamatan Sayung Kabupaten Demak. Dengan keterbatasan jumlah personil dari Kodim kami mengharapkan bantuan dan kerjasamanya khususnya masyarakat Desa Harjowinangun dalam pelaksanaan TMMD agar dapat berjalan sesuai dengan yang kita harapkan. Ungkap Dandim.

Baca Juga :  PT. FIF Group Bukukan Peningkatan Laba 65% Di Tahun 2021

Pasiter Kodim 0716/Demak Lettu Chb Ajit Anggono dalam paparannya menjelaskan TMMD Sengkuyung III Tahun 2020 Kodim 0716 akan dilaksanakan mulai tanggal 22 September sampai dengan tanggal 21 Oktober di Desa Harjowinangun Kecamatan Dempet Kabupaten Demak. Dengan sasaran betonisasi jalan sepanjang 377 meter,lebar 4 meter dan ketebalan 0,15 meter.Pendim 0716/Demak.

Red,adjie

Berita Terkait

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa
FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026
Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung
Pangdam I/BB Tinjau Langsung Jalan Tarutung–Sibolga Yang Sempat Terputus Akibat Bencana Alam.
FWK : Pejabat Jangan Anti Kritik, PERS Selalu Hadir Untuk Kepentingan Publik
Terlewatkan.. Kondisi SMK Negeri I Badiri, Tertimbun Lumpur Dan Kayu, Akibat Banjir Bandang.

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:24 WIB

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Jumat, 26 Desember 2025 - 14:12 WIB

Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa

Kamis, 25 Desember 2025 - 10:04 WIB

FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026

Rabu, 24 Desember 2025 - 18:29 WIB

Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB