Kadispen AD : Kami Menyesalkan Tindakan Anggota Pada Peristiwa Di Puncak Jaya

- Jurnalis

Selasa, 26 Maret 2024 - 08:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Jakarta.

Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Darat, Brigjen Kristomei Sianturi melalui Kanal Medsos milik TNI AD, menyesalkan tindakan anggota TNI-POLRI yang telah melakukan penyiksaan terhadap salah satu anggota Kelompok Kriminal Bersenjata ( KKB ) yang berinisial DK, Puncak Jaya, Papua, Senin, 25/3/24.

” DK mengalami pemukulan oleh anggota TNI ketika tertangkap pasca Patroli TNI-POLRI setelah ada informasi dari masyarakat bahwa akan ada pembakaran Puskesmas di Omukia,Puncak Jaya,” Ucap Kadispenad.

Baca Juga :  Satgas Yonif 715/Mtl Bangun Silaturahmi dengan Masyarakat di Puncak Jaya

Peristiwa yang menjadi viral tersebut, sangat di sayangkan oleh Kristomei, sebab Pihak TNI AD tidak pernah mengajarkan bahkan tidak pernah membenarkan tindak kekerasan saat mengambil keterangan dari terduga.

Video yang sempat viral melalui medsos ( @red ).

” Apapun prasangka atau praduganya, anggota TNI harus tetap menggunakan Standar Operasi Penanganan ( SOP ) yang berlaku, sekali lagi, mungkin itu terjadi dampak dari emosional para oknum anggota TNI, yang marah ketika dari keterangan terduga, DK ingin membakar Puskesmas dan dia memang pernah menyerang petugas selama ini,” Tutur Brigjen Kristomei.

Baca Juga :  Milad Ke Satu FBR Gardu 0140 Kramat Batu Korwil Timur, Meriah

” Pihak TNI memprihatinkan dan menyesalkan peristiwa itu yang sudah viral itu,” Tutup Kadispenad AD.

Redaksi.

 

 

Berita Terkait

Setelah Di Tahan, Hasto Berharap Keluarga Mantan Presiden JW Juga Di Periksa KPK
Riau Dalam HPN 2025 Yang Terbelah
Wabup Sumedang Buka Aquatic Championship II Kang Fajar Cup
Ketua LKBPH PWI Pusat, Datangi Polda Metro Jaya Untuk Buat Laporan
Hendry CH Bangun : Penunjukan Plt Ketua PWI Kalbar Di Nilai Ilegal Dan Cacat Hukum
Sehari Usai Dilantik, Wabup Sumedang Kunjungi SKPD Lingkup PPS
Korem 023/KS Kumandangkan, Perang Untuk Berantas Narkoba Di Wilayah jajarannya.
Ratna Sari Dewi, Sosok Profesional Di Balik Kesuksesan HPN Banjarmasin 2025

Berita Terkait

Minggu, 23 Februari 2025 - 12:25 WIB

Setelah Di Tahan, Hasto Berharap Keluarga Mantan Presiden JW Juga Di Periksa KPK

Minggu, 23 Februari 2025 - 11:22 WIB

Riau Dalam HPN 2025 Yang Terbelah

Sabtu, 22 Februari 2025 - 21:54 WIB

Wabup Sumedang Buka Aquatic Championship II Kang Fajar Cup

Sabtu, 22 Februari 2025 - 21:42 WIB

Ketua LKBPH PWI Pusat, Datangi Polda Metro Jaya Untuk Buat Laporan

Sabtu, 22 Februari 2025 - 20:45 WIB

Hendry CH Bangun : Penunjukan Plt Ketua PWI Kalbar Di Nilai Ilegal Dan Cacat Hukum

Berita Terbaru

Berita

Riau Dalam HPN 2025 Yang Terbelah

Minggu, 23 Feb 2025 - 11:22 WIB

Berita

Wabup Sumedang Buka Aquatic Championship II Kang Fajar Cup

Sabtu, 22 Feb 2025 - 21:54 WIB