Kapolri: walau Kasus Covid Turun, Prokes Tetap Ketat, Jangan Euforia!

- Jurnalis

Rabu, 1 September 2021 - 13:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers.com,

JAKARTA – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengingatkan masyarakat untuk tidak bereuforia di tengah menurunnya kasus Covid-19 di Jakarta.
Kapolri menyampaikan pesan saat menghadiri kegiatan Bakti sosial di Tambora Jakarta Barat Selasa (31/08/21).

Kapolri menambahkan agar masyarakat tetap melaksanakan protokol kesehatan, jangan bereuforia karena kita semua masih mengendalikan laju pertumbuhan Covid-19 sehingga bisa optimal.
Semenjak di berlakukannya PPKM memang untuk sekarang ada penurunan tapi bukan berarti kita lengah dengan prokes karena Covid-19 masih ada tegasnya.

Baca Juga :  Warga : Bebaskan Emon Pejuang Bojong Koneng Melawan Perampasan Lahan


Kapolri terus mengimbau warga untuk tidak melonggarkan protokol kesehatan walau ada pengedoran terkait peraturan pembatasan kegiatan seiring turunnya angka penyebaran Covid-19

“Terkait dengan kelonggaran yang ada, apabila masyarakat tidak melaksanakan protokol kesehatan secara benar maka potensi laju pertumbuhan Covid-19 akan muncul kembali,” ujarnya.

Baca Juga :  Tangis Bahagia Tempat Tinggalnya Selesai Di Renovasi Oleh Anggota Kodim 0716/Demak

Rep,yp

Berita Terkait

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa
FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026
Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung
Pangdam I/BB Tinjau Langsung Jalan Tarutung–Sibolga Yang Sempat Terputus Akibat Bencana Alam.
FWK : Pejabat Jangan Anti Kritik, PERS Selalu Hadir Untuk Kepentingan Publik
Terlewatkan.. Kondisi SMK Negeri I Badiri, Tertimbun Lumpur Dan Kayu, Akibat Banjir Bandang.

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:24 WIB

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Jumat, 26 Desember 2025 - 14:12 WIB

Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa

Kamis, 25 Desember 2025 - 10:04 WIB

FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026

Rabu, 24 Desember 2025 - 18:29 WIB

Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB