Kapolsek Rancakalong Hadiri Launching Dapur Sehat Atasi Stunting (DASHAT)

- Jurnalis

Rabu, 8 Maret 2023 - 13:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Sumedang – mensukseskan program Gerakan Bersama (GEBER) dalam rangka penanggunglangan angka stunting, Kapolsek Rancakalong AKP Agus Permana mengadiri launching Dapur Sehat Atasi Stunting (DASHAT) yang digelar di Desa Wisata Desa Rancakalong Kecamatan Rancakalong Kabupaten Sumedang. Rabu (08/03/2023).

Selain dihadiri oleh Kapolsek Rancakalong, kegiatan tersebut juga dihadiri oleh Danramil Rancakalong Kapten Inf. Dedi Ruwanto serta segenap unsur pemerintahan Kecamatan Rancakalong.

Baca Juga :  Maraknya Kasus child Grooming di Indonesia: Perlu Tindakan Tegas Aparat Penegak Hukum Dalam Memerangi Kejahatan Seksual Anak Online

Saat ditemui dilokasi AKP Agus Permana menyampaikan program Dapur Sehat ini terlaksana berkat gagasan dan kerjasama Forkopicam Rancakalong guna mengatasi Stunting dan angka Kemiskinan di wilayah Kecamatan Rancakalong.

“Dengan kegiatan dapur sehat ini kita harapkan bisa membantu meminimalisir dan menurunkan angka stunting khususnya di wilayah Rancakalong.” Ujar Agus.

Baca Juga :  MUSDA VII DPD KNPI Kota Bekasi: Tuntas, Transparan, dan Sah! Adelia Sidik S.H., M.M. Dipercaya Memimpin

Kapolsek Rancakalong Hadiri Launching Dapur Sehat Atasi Stunting (DASHAT)

“Kegiatan ini merupakan wujud nyata upaya dari pemerintahan serta unsur terkait di wilayah Rancakalong guna penanggulangan angka stunting dan kemiskinan.” Tambahnya.

“Semoga Dapur Sehat ini dapat bermanfaat bagi masyarakat khususnya bagi kalangan masyarakat yang kurang mampu.” Pungkasnya.

Pada kegiatan tersebut juga dilaksanakan pemberian makanan tambahan yang diberikan kepada ibu hamil maupun balita…Ujs

Berita Terkait

Pemkab Gunung Mas Gelar Pasar Murah, Warga Antusias Dapat Sembako Murah!
Remaja Buncit 3 Gelar Buka Puasa Bersama dan Santunan Anak Yatim Piatu
Haji Mursad Bagikan Sembako Untuk Warga Sukapura, Sambut Idul Fitri Dengan Kebersamaan
Zonapers Media Group Gelar “Ramadhan Berbagi,” Ojol & Anak Yatim Terbantu
Bupati Gunung Mas Sidak Pasar, Pastikan Harga Stabil
Kawanua Legend 2000 Berbagi Berkah Ramadhan Di Rawasari Jakarta
Ramadhan Berkah, Persit Korem 023/KS Berbagi Takjil Kepada Masyarakat
PWI Kaltim Usai Melakukan Konkerprov Sebagai Barometer Kerja Kepengurusan

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 20:39 WIB

Pemkab Gunung Mas Gelar Pasar Murah, Warga Antusias Dapat Sembako Murah!

Minggu, 16 Maret 2025 - 22:03 WIB

Remaja Buncit 3 Gelar Buka Puasa Bersama dan Santunan Anak Yatim Piatu

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:05 WIB

Haji Mursad Bagikan Sembako Untuk Warga Sukapura, Sambut Idul Fitri Dengan Kebersamaan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:44 WIB

Zonapers Media Group Gelar “Ramadhan Berbagi,” Ojol & Anak Yatim Terbantu

Sabtu, 15 Maret 2025 - 04:34 WIB

Bupati Gunung Mas Sidak Pasar, Pastikan Harga Stabil

Berita Terbaru

Berita

Bupati Gunung Mas Sidak Pasar, Pastikan Harga Stabil

Sabtu, 15 Mar 2025 - 04:34 WIB