Kasad Dampingi Menhan RI Buka Pameran Indo Defence 2022 Expo And Forum

- Jurnalis

Rabu, 2 November 2022 - 11:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Jakarta – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman bersama Kasal Laksamana TNI Yudo Margono dan Kasau Marsekal TNI Fadjar Prasetyo mendampingi Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto pada acara Opening Ceremony atau pembukaan Pameran Indo Defence 2022 Expo and Forum di Grand Ballroom Hotel Fairmont Senayan, Jakpus, Senin (1/11/2022).

Baca Juga :  Hari Yang Bersejarah Bagi 1.092 Perwira Muda Dilantik Langsung Oleh Kasad

Pameran Indo Defence 2022 Expo and Forum yang bertaraf internasional di bidang teknologi industri pertahanan ini, digelar Kementerian Pertahanan Republik Indonesia (Kemhan RI) dari tanggal 2 sampai dengan 5 November 2022 di tiga lokasi, antara lain Jakarta International Expo (JIExpo) Kemayoran, Pondok Dayung dan Lanud Halim Perdanakusuma.

Kasad Dampingi Menhan RI Buka Pameran Indo Defence 2022 Expo And Forum

Pameran terbesar se-Asia Tenggara tahun ini diikuti 59 negara dan 905 peserta (Industri pertahanan) baik dalam maupun luar negeri yang mengusung tema “Peace, Prosperity, Strong Defence”.

Baca Juga :  Ulasan Hukum kasus Sangkaan Pembunuhan Ferdy Sambo dimata Pengacara OC Kaligis

Acara pembukaan ini dihadiri delegasi negara sahabat setingkat Menteri Pertahanan, Panglima dan Kepala Staf Angkatan, Pejabat Eselon I Kemhan RI, Koordinator, CEO peserta pameran serta tamu undangan lainnya.
(Dispenad)
Editor hans montolalu

Berita Terkait

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani
Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan
PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026
Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38
Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet
Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:05 WIB

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:24 WIB

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Selasa, 30 Desember 2025 - 13:29 WIB

Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan

Selasa, 30 Desember 2025 - 11:26 WIB

PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB