Laka Di Lintasan Kereta Pasanggrahan, Indihiang Tasikmalaya Kembali Terjadi

- Jurnalis

Rabu, 6 Desember 2023 - 15:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Tasikmalaya.

Kecelakaan di lintasan kereta yang tak berpalang pintu di Desa Pasanggrahan, Indihiang, Tasikmalaya kembali terjadi, korban bernama Toto yang bertempat tinggal di Desa Sukasukur Kecamatan Cisayong mengalami nasib naas di lokasi tersebut, Selasa, 6/12/23.

Korban kurang menyadari ketika lintasan kereta itu akan melintas Kereta api Batu Raden Jurusan Bandung – Purwokerto dalam hitungan detik, dikarenakan lintasan tersebut tidak ada pintu talang kereta ataupun petugas dari KAI, otomatis korban tidak curiga akan ada kereta yang lewat.

Baca Juga :  Satgas Yonarmed 11 Kostrad Berhasil Gagalkan Penyelundupan 960 Kosmetik Ilegal di Perbatasan


Untung korban sempat melihat kiri dan kanan, sehingga peristiwa fatal tidak terjadi, korban terhempas di bahu jalan, sementara sepeda motor korban rusak parah terpelanting ke dalam parit.
” Korban mengalami luka dalam, saat ini korban sudah di bawa ke Rumah Sakit Dr.Sukarjo Tasikmalaya, untuk proses lebih lanjut.” Ujar Wawan dari pihak keluarga korban.
Kejadian ini juga telah di tangani oleh pihak Polsek Indihiang yang di hadiri oleh Aipda Dani dan dari pihak Koramil Indihiang.

Baca Juga :  Wabup Sumedang Buka Aquatic Championship II Kang Fajar Cup

Agar tidak terjadi hal hal yang tidak di inginkan, alangkah bijak jika pihak dari PT.KAI memberikan palang pintu dan di beri petugas

Pewarta: W.Ekew.

Berita Terkait

Wabup Sumedang Buka Aquatic Championship II Kang Fajar Cup
Selamat Bekerja Untuk Bupati Dan Wakil Bupati Gunung Mas Kalteng.
Usai Konser Maroon 5 di JIS, Kapolres Jakarta Utara Pimpin Pengamanan Malam, Antisipasi Kerawanan
Polsek Kelapa Gading Gelar Patroli KRYD, Cegah Tawuran dan Kejahatan Jalanan
Polsek Pademangan Gelar Apel dan Patroli Skala Besar, Antisipasi Gangguan Kamtibmas
KM. Murni Jaya Hilang Kontak di Perairan Bintan, Tim SAR Berhasil Selamatkan Seluruh ABK
Rayakan Natal, Prajurit dan ASN Lantamal I Jadikan Natal sebagai Sumber Inspirasi dalam Bertugas
Polsek Koja Gelar Apel KRYD, Pastikan Keamanan Saat Peringatan Isra Mi’raj

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 21:54 WIB

Wabup Sumedang Buka Aquatic Championship II Kang Fajar Cup

Jumat, 21 Februari 2025 - 13:48 WIB

Selamat Bekerja Untuk Bupati Dan Wakil Bupati Gunung Mas Kalteng.

Minggu, 2 Februari 2025 - 13:08 WIB

Usai Konser Maroon 5 di JIS, Kapolres Jakarta Utara Pimpin Pengamanan Malam, Antisipasi Kerawanan

Minggu, 2 Februari 2025 - 11:06 WIB

Polsek Kelapa Gading Gelar Patroli KRYD, Cegah Tawuran dan Kejahatan Jalanan

Minggu, 2 Februari 2025 - 11:03 WIB

Polsek Pademangan Gelar Apel dan Patroli Skala Besar, Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Berita Terbaru

Berita

Wabup Sumedang Buka Aquatic Championship II Kang Fajar Cup

Sabtu, 22 Feb 2025 - 21:54 WIB