Mahfudz MD Didampingi Suripto Alip Kunjungi Gereja Katedral Sambut Malam Natal

- Jurnalis

Selasa, 26 Desember 2023 - 12:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Jakarta.

Perayaan Hari Natal tahun 2023, Menkopolhukam Prof. Mahfud MD mengunjungi kegiatan Misa Natal di Gereja Katedral, Jakarta, Minggu, 24/12/23.

Momentum Misa Natal merupakan salah satu rangkaian ibadah yang paling ditunggu-tunggu Umat Kristiani. Di momen spesial ini, Dewan Paroki Kemakmuran Gereja Hati Kudus, Suripto Alip ikut mendampingi Menkopolhukam Mahfud MD saat perayaan Ekaristi dalam rangka memperingati kelahiran Yesus Kristus.

Misa Natal bagi Suripto Alip juga merupakan salah satu ibadah yang sakral bagi umat kristiani. Selain merayakan kelahiran Yesus, Natal juga menjadi momen untuk berkumpul bersama keluarga dan handai taulan.

Baca Juga :  Transformasi Besar Telah Dilakukan Oleh BP2MI Untuk Menaikkan Derajat Pekerja Migran Indonesia

 

Menkopolhukam Mahfud MD menyampaikan, dirinya mewakili pemerintah mengaku ikut bahagia karena umat kristiani di Indonesia menjalankan ibadah dengan baik dan aman.

Pemerintah juga telah menyiapkan langkah-langkah pengamanan untuk memastikan ibadah setiap umat beragama berjalan dengan aman dan tentram.

Adalah Hak setiap penganut dan umat beragama di Indonesia bisa melaksanakan peribadatan, kebaktian dan menjalankan seluruh ajaran agamanya dengan sebaik-baiknya, secara aman dan nyaman.

“Semua agama mengajarkan kebaikan, mengajarkan persaudaraan, mengajarkan kerukunan diantara sesama umat manusia, bukan hanya sesama pemeluk agama secara internal itu sendiri,” Kata Mahfud.

Baca Juga :  TNI Sambut Pahlawan Perdamaian! Kasum TNI Pimpin Upacara Penyambutan Satgas Kizi TNI Kontingen Garuda XXXVII-J MINUSCA

“Kami mengucapkan selamat Natal, mudah-mudahan memberi berkah kepada kita semua bangsa Indonesia. Terimakasih,” Tutupnya.

Calon anggota Legislatif (Caleg) dari Partai Perindo, Dapil 1 Jakarta Pusat nomor urut 2. Suripto Alip sangat mendukung apa yang disampaikan Mahfud MD yang juga sebagai Cawapres pasangan Capres Ganjar Pranowo, dari koalisi yang didukung PDI Perjuangan (PDIP), Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Partai Persatuan Indonesia (Perindo), dan Partai Hanura.

Pewarta: HM.

Berita Terkait

Menghirup Oksigen Murni Catatan Hendry Ch Bangun
Satgas Gulcan Korem 023/KS Dropping Logistik Lewat Udara Ke Desa Terpencil Sait Kalangan II.
SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan
PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026
Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38
Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 07:34 WIB

Menghirup Oksigen Murni Catatan Hendry Ch Bangun

Sabtu, 10 Januari 2026 - 19:04 WIB

Satgas Gulcan Korem 023/KS Dropping Logistik Lewat Udara Ke Desa Terpencil Sait Kalangan II.

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:05 WIB

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Selasa, 30 Desember 2025 - 13:29 WIB

Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan

Selasa, 30 Desember 2025 - 11:26 WIB

PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026

Berita Terbaru

Berita

Menghirup Oksigen Murni Catatan Hendry Ch Bangun

Senin, 12 Jan 2026 - 07:34 WIB

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB