Muspika Solear Tanggerang Adakan Sosialisasi PSBB

- Jurnalis

Rabu, 22 April 2020 - 11:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com , Tanggerang.

Acara Sosialisasi pemberlakuan PSBB, Muspika Kecamatan Solear di adakan di halaman Sekolah SD Negeri Munjul 01, desa Munjul kecamatan Solear. Hadiri dalam acara meliputi Unsur Muspika kecamatan solear yang terdiri Camat Solear H Soni Karsan beserta jajaran staff dan Kasie, satpol PP kecamatan solear. Acara juga di hadiri Unsur Institusi keamanan meliputi, Danramil 13 Cisoka, Kapt. Kav. Burhaudin beserta jajaranya, Kapolsek Cisoka, AKP Akbar Baskoro dan jajaranya, juga di hadiri beberapa kepala desa, diantaranya, kepala desa Cikuya Ade Safei ( Ade Black ), Kepala desa Solear Madromi SE. kepala desa Munjul Anih, kepala desa Pesanggrahan Madrais SE. ikut hadir dalam kegiatan acara Sosialisasi, unsur Elemen Masyarakat, Lembaga, Ormas, Karang taruna, dan Tokoh Masyarakat setempat, yang telah ikut berperan serta membantu pelaksanaan sosialisasi pemberlakuan PSBB, ungkap H. Soni karsan dalam jumpa persnya 21/04/2020.

Sosialisasi Muspika Solear Tanggerang

Acara di mulai sekitar pukul 09:30 WIB dengan agenda kegiatan pemantapan dan Evaluasi pelaksanaan Sosialisasi pemberlakuan PSBB yang telah dilaksanakan dengan baik, bekerjasama dengan Institusi keamanan, baik dari koramil dan Kepolisian sektor Cisoka, juga melibatkan dinas kesehatan. Kegiatan dilaksanakan sudah sesuai dengan SOP ( Standar Operasional Pelaksanaan ) yang ada.

Baca Juga :  Puluhan Anggota Koramil 13/Karangawen jalani Test Swab

Himbauan dan pemahaman perlunya mengikuti aturan-aturan pemberlakuan PSBB, sudah disosialisasikan kepada masyarakat, dalam gugus tugas Rt, Rw dan kadus, pentingnya mengikuti aturan-aturan dalam pemberlakuan PSBB, terkait bahayanya wabah Virus Covid 19, agar proses penyebaran Virus Covid 19 bisa teratasi secepatnya, ujar Camat Solear dalam jumpa persnya.

Camat Solear sangat berharap kesadaran masyarakat, mematuhi aturan aturan dalam pemberlakuan PSBB, demi suksenya pembebasan dan pengamanan mewabahnya Virus Covid 19. Hingga saat ini 7 desa yang berada di wilayah Kecamatan Solear masih di nyatakan Aman dari penyebaran Virus Covid 19, hingga memasuki hari ke empat, pemberlakuan PSBB.

Menurut H. Soni Karsan, tingkat kesadaran masyarakat sudah mulai membaik, terlihat dari titik Chek Point yang ada, mulai ada penurunan yang lebih signifikan mencapi 50 teguran, di banding hari pertama dan kedua yang mencapai seratus lebih teguran pengendara bermotor dari volume kendaraan yang mencapai 500 kendaraan. Tindakan tegas terhadap pelanggar pemberlakuan PSBB bagi pengendara bermotor masih sebatas himbauan dan arahan, Ungkap Camat Solear H. Soni Karsan.

Baca Juga :  Bacaan Niat Zakat Fitrah Untuk Kita Dan Keluarga

Sebelum menutup jumpa pers, harapan H. Soni Karsan kepada masyarakat, memohon agar tetap mengikuti aturan-aturan yang ada dalam pemberlakuan PSBB, juga taati aturan berlalulintas dalam berkendara dengan melengkapi surat-surat kendaraan, SIM dan KTP, helm, masker, sarung tangan dan kacamata, demi keselamatan dan keamanan. Sekitar pukul 11:10 WIB acara Selesai, 11:45 WIB, H. Soni Karsan meninggalkan tempat acara bersama unsur muspika, di susul Institusi keamanan Danramil 13 Cisoka, Kapt. Kav. Burhanudin beserta jajaranya, juga kapolsek Cisoka AKP Akbar Baskoro beserta jajaranya, dan terahir jajaran kepala desa dan undangan membubarkan diri.

( ZP 3 )

Berita Terkait

Kabid Dokkes Polda Jabar Dukung Inovasi Dapur Satelit untuk Pendidikan dan Kesehatan Anak di Sumedang
RS Ananda Tamsel Tunjukkan Kesiapsiagaan Medis yang Optimal, Dalam Kejuaraan Sepatu Roda Nasional Bupati Bekasi IV Open 2024
Kapolres Indramayu dan Forkopimda Pastikan Keamanan Gudang Logistik KPU: Jaminan 24 Jam Jelang Pilkada 2024
Dengan Semangat Kibarkan Kebanggaan Bendera Yonmarhanlan III Berkibar Gagah di Langit Jakarta
DR.Ronny F Sompie, SH, MH : Pemerintah Siaga Atasi TPPO Dan TPPM
11 Nama Yang Memiliki Kompetensi Dalam Kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran
KLB Ilegal Di Kecam, Hendry CH Bangun Tetap Sah Sebagai Ketum PWI Pusat
Pengurus PWI Djaya/ DKI, Resmi Di Bekukan Oleh PWI Pusat

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 06:29 WIB

Kabid Dokkes Polda Jabar Dukung Inovasi Dapur Satelit untuk Pendidikan dan Kesehatan Anak di Sumedang

Selasa, 19 November 2024 - 20:07 WIB

RS Ananda Tamsel Tunjukkan Kesiapsiagaan Medis yang Optimal, Dalam Kejuaraan Sepatu Roda Nasional Bupati Bekasi IV Open 2024

Minggu, 17 November 2024 - 22:26 WIB

Kapolres Indramayu dan Forkopimda Pastikan Keamanan Gudang Logistik KPU: Jaminan 24 Jam Jelang Pilkada 2024

Minggu, 17 November 2024 - 15:00 WIB

Dengan Semangat Kibarkan Kebanggaan Bendera Yonmarhanlan III Berkibar Gagah di Langit Jakarta

Sabtu, 2 November 2024 - 22:29 WIB

DR.Ronny F Sompie, SH, MH : Pemerintah Siaga Atasi TPPO Dan TPPM

Berita Terbaru