Organisasi 87 Hukrim Indonesia Sulawesi Utara Fasilitasi Korban Kecelakaan

- Jurnalis

Kamis, 25 Agustus 2022 - 19:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com,MANADO – Merespon pengaduan masyarakat dengan kejadian kecelakaan,yang menimpa Kendy Sanger (21) Warga Desa Pinasungkulan,Kecamatan Modoinding,Kabupaten Minahasa Selatan, Organisasi 87 Hukrim Indonesia telah membantu meringankan beban korban dalam perawatan di Rs Prof.Kandou.

Rabu,(25/08/2022) Yales Sanger, Ayah dari korban menyampaikan,saya beserta keluarga sangat berterima kasih kepada Organisasi atau Lembaga 87 Hukrim Indonesia yang telah membantu memfasilitasi untuk pengurusan administrasi sehingga kami orang tua dan keluarga merasa terbantu sekali dengan apa yang telah di lakukan Ketua Umum 87 Hukrim. Rabu,(25/08/22).

Baca Juga :  Kapolri Tinjau Operasi Lilin 2024 di KM 57 Karawang: Lancar, Aman, dan Terkendali

” Kami sangat berharap organisasi ini akan terus ada di tengah-tengah Masyarakat yang tidak mampu dan tidak tahu untuk mengadu dan meminta bantuan kemana,terkait kesulitan yang masyarakat kecil alami ” ucap Yales.

Baca Juga :  Ronny Franky Sompie Pergunakan Hak Suaranya Di Jakarta

Saya sebagai manusia biasa hanya bisa berkata sangat berterima kasih dengan apa yang telah di lakukan 87 Hukrim ini, dan mungkin kami tidak dapat membalas. Semoga Tuhan memberkati Ketua Umum dan Pengurus 87 Hukrim dan kiranya kekuatan dan kesehatan,amat terlebih berkat yang melimpah bagi semua pengurus dan anggota 87 Hukrim Indonesia.”pungkasnya dengan penuh rasa haru.

Berita Terkait

Viral! Rekaman Suara Diduga Oknum ASN Pengaruhi PSU Tasikmalaya, GMPD Desak Tindakan Tegas
Polres Tangerang Selatan Bongkar Sindikat Narkoba, 9.206 Butir Ekstasi Disita
Danrem 023/KS Dampingi Kunker Gubernur Sumut Ke Pulau Nias
Kapolda Riau Irjen Pol M.Iqbal Akan Di Rotasi, Penggantinya Irjen Pol Herry Heryawan.
Gubernur NTT Melki Laka Lena: “Silakan Kritik, Kami Terbuka untuk Masukan!”
Lomba Tari Kreasi Real Art Piala Walikota Jakarta Pusat Resmi Dibuka: Ajang Bergengsi Menuju Grand Final!
Perkuat Kemitraan Strategis, Sekjen PKV To Lam Di Sambut Hangat Di Indonesia
Pembersihan Puing & Sampah Di Jembatan Jingilus: Upaya Sat Brimob Polda Jabar Demi Kelancaran Akses Masyarakat

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 01:29 WIB

Viral! Rekaman Suara Diduga Oknum ASN Pengaruhi PSU Tasikmalaya, GMPD Desak Tindakan Tegas

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:06 WIB

Polres Tangerang Selatan Bongkar Sindikat Narkoba, 9.206 Butir Ekstasi Disita

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:00 WIB

Danrem 023/KS Dampingi Kunker Gubernur Sumut Ke Pulau Nias

Kamis, 13 Maret 2025 - 10:08 WIB

Kapolda Riau Irjen Pol M.Iqbal Akan Di Rotasi, Penggantinya Irjen Pol Herry Heryawan.

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:47 WIB

Gubernur NTT Melki Laka Lena: “Silakan Kritik, Kami Terbuka untuk Masukan!”

Berita Terbaru

Berita

Danrem 023/KS Dampingi Kunker Gubernur Sumut Ke Pulau Nias

Kamis, 13 Mar 2025 - 13:00 WIB