Palugada Kebun Ketahanan Pangan Lanal TNI AL Simeulue

- Jurnalis

Sabtu, 25 Desember 2021 - 11:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Simeulue Aceh.

Kegiatan Pekarangan Pangan Lestari (P2L) merupakan salah satu strategi dalam menjaga ketahanan pangan, terutama di masa pandemi Covid 19. PALUGADA adalah lahan ketahanan pangan Lanal Simeulue yang berisikan aneka ragam sayuran dan buah-buahan.

Mulai dari sayuran Hidroponik hingga tanaman bahan industri ada di kebun ketahanan pangan PALUGADA Lanal Simeulue. Walau terkadang dalam proses penanaman nya sering terkendala dengan cuaca yang tidak menentu di kepulauan Simeulue yang berada di tengah Samudera Hindia. Namun Paspotmar Letda Laut (T) Heriyanto sebagai penanggung jawab perawatan dan pemeliharaan tanaman yang ada di kebun PALUGADA tetap semangat merawatnya.

Baca Juga :  Ratusan Pelajar SMK/SMA Pembangunan Mranggen Terima Suntik Vaksin Dosis Pertama Dari TNI

“Pemanfaatan lahan kosong yang berada di lingkungan Lanal, merupakan salah satu wujud inovasi prajurit Lanal Simeulue dalam upaya menjaga ketahanan pangan dan pemulihan ekonomi dimasa pandemi Covid 19 ” ujar Danlanal Simeulue, Sabtu, 25/12/21.

Baca Juga :  Polsek Koja Dorong Ketahanan Pangan Melalui Penyerahan 4.000 Bibit Ikan di RPTRA Rasela

Letkol Laut (P) Ahmad Fahribi, sebagai Komandan Lanal Simeulue berharap apa yang sudah di upayakan prajurit-prajurit nya dapat memberi manfaat bagi penduduk sekitar Lanal Simeulue.” Kebun ketahanan pangan PALUGADA diharapkan dapat digunakan sebagai penarik minat penduduk sekitar untuk mampu berwira usaha di bidang pertanian” Pungkas Danlanal.

( Redaksi).

Berita Terkait

Wina Armada Ngawur Lagi, Hendry Ch Bangun Masih Ketua Umum PWI Pusat
Ganjil Genap Jakarta Di Tiadakan Selama Musim Lebaran
DKM Masjid Nurul Huda Siapkan Pembagian Zakat Fitrah Untuk Warga Sukapura
Remaja Buncit 3 Gelar Buka Puasa Bersama dan Santunan Anak Yatim Piatu
Haji Mursad Bagikan Sembako Untuk Warga Sukapura, Sambut Idul Fitri Dengan Kebersamaan
Kawanua Legend 2000 Berbagi Berkah Ramadhan Di Rawasari Jakarta
BRADER Gelar Santunan Anak Yatim & Sembako Murah Di Jabar, Ramadan Penuh Berkah
Ketum PWI Pusat : Ady Indra Pawennari, Bendahara PWI Kepri yang Sah

Berita Terkait

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:32 WIB

Ganjil Genap Jakarta Di Tiadakan Selama Musim Lebaran

Kamis, 27 Maret 2025 - 23:56 WIB

DKM Masjid Nurul Huda Siapkan Pembagian Zakat Fitrah Untuk Warga Sukapura

Minggu, 16 Maret 2025 - 22:03 WIB

Remaja Buncit 3 Gelar Buka Puasa Bersama dan Santunan Anak Yatim Piatu

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:05 WIB

Haji Mursad Bagikan Sembako Untuk Warga Sukapura, Sambut Idul Fitri Dengan Kebersamaan

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:19 WIB

Kawanua Legend 2000 Berbagi Berkah Ramadhan Di Rawasari Jakarta

Berita Terbaru