Pastikan Seluruh Peralatan Dalam Keadaan Baik, Ditpolairud Polda Banten Lakukan Pemeliharaan dan Perawatan Perahu

- Jurnalis

Jumat, 3 Desember 2021 - 13:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers.com, Cilegon – Ditpolairud Polda Banten lakukan pemeliharaan dan perawatan (Harwat) mesin perahu RIB-01 milik Ditpolairud Polda Banten.

Pemeliharaan dan perawatan tersebut dilakukan bertujuan untuk memastikan kendaraan perahu milik Ditpolairud Polda Banten tetap terjaga dengan baik.

Dirpolairud Polda Banten KBP Giuseppe Reinhard Gultom mengatakan bahwa kegiatan pemeliharaan dan perawatan tersebut rutin dilakukan. “Hari ini personel Ditpolairud Polda Banten melakukan harwat mesin perahu RIB-01, dimana kegiatan bertujuan untuk memastikan seluruh perlengkapan dinas kita tetap terjaga,” ucapnya pada Jumat (03/12).

Baca Juga :  Rapimnas JMSI, Erick Thohir: Media Siber Harus Ikut Jaga Demokrasi

Gultom menambahkan dalam harwat mesin perahu RIB-01 tersebut, pihaknya telah melakukan beberapa perbaikan diantaranya mengganti scrafing tritip, pergantian karet impeler dan pengecatan anti polling. “Semoga dengan kegiatan pemeliharaan dan perawatan ini dapat menjaga seluruh perlengkapan dinas milik Ditpolairud Polda Banten,” harapnya.

Baca Juga :  Hore ! Acara Bioskop Kembali Di Buka

Bidhumas, da

Berita Terkait

Kapolres Indramayu dan Forkopimda Pastikan Keamanan Gudang Logistik KPU: Jaminan 24 Jam Jelang Pilkada 2024
Dengan Semangat Kibarkan Kebanggaan Bendera Yonmarhanlan III Berkibar Gagah di Langit Jakarta
DR.Ronny F Sompie, SH, MH : Pemerintah Siaga Atasi TPPO Dan TPPM
11 Nama Yang Memiliki Kompetensi Dalam Kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran
KLB Ilegal Di Kecam, Hendry CH Bangun Tetap Sah Sebagai Ketum PWI Pusat
Pengurus PWI Djaya/ DKI, Resmi Di Bekukan Oleh PWI Pusat
Ketua Dewan Penasehat PWI, Ilham Bintang Digantikan Oleh Anton Charlyan, Pwi Pusat Lakukan Perombakan Besar Pengurus
Inisial ” T ” Yang Menghebohkan Publik, Ternyata…..

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 22:26 WIB

Kapolres Indramayu dan Forkopimda Pastikan Keamanan Gudang Logistik KPU: Jaminan 24 Jam Jelang Pilkada 2024

Minggu, 17 November 2024 - 15:00 WIB

Dengan Semangat Kibarkan Kebanggaan Bendera Yonmarhanlan III Berkibar Gagah di Langit Jakarta

Sabtu, 2 November 2024 - 22:29 WIB

DR.Ronny F Sompie, SH, MH : Pemerintah Siaga Atasi TPPO Dan TPPM

Sabtu, 7 September 2024 - 15:47 WIB

11 Nama Yang Memiliki Kompetensi Dalam Kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran

Minggu, 18 Agustus 2024 - 20:09 WIB

KLB Ilegal Di Kecam, Hendry CH Bangun Tetap Sah Sebagai Ketum PWI Pusat

Berita Terbaru