Peluang Sepak Bola Timnas Indonesia Versus Tim Argentina Menurut Kacamata Penonton

- Jurnalis

Selasa, 6 Juni 2023 - 20:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Jakarta.

Tim pesepakbola nasional Indonesia, siap adu tanding dengan Tim Juara Dunia Qatar 2023 yakni Tim dari negara Argentina pada tanggal 19 Juni 2023 di Gelora Bung Karno nanti pada moment FIFA Matchday.

Memang banyak prediksi bergulir di Masyarakat maupun warganet, bahwa hasilnya Timnas Indonesia bakal kalah karena memang beda performa maupun pengalaman dengan Tim Argentina.

Tim Argentina

Namun, Tim Squad Indonesia pasti akan berjuang tanpa henti untuk meraih minimal hasil imbang dengan Tim Argentina yang di pimpin Oleh Lionel Messi sebagai Kapten Kesebelasan.

Baca Juga :  Heboh Pemberitaan Rekayasa Oleh Tatan, Akhirnya Minta Maaf

” Pertandingan mudah mudahan tidak pincang sebelah ya, saya percaya Tim Garuda di bawah asuhan pelatih Shin Tae-yong pasti berbeda gaya dan pola mainnya besok,” Ujar Mansyah, salah satu pecinta sepak bola dari Tomang, Jakarta Barat.

Prediksi Formasi Tim Garuda versi Bola.com.

Baca Juga :  Event Charity Tournament Golf Trophy DR.Ronny Sompie Oleh Zonapers, Berjalan Sukses

Sementara kabar terakhir dari Tiketing Gelora Bung Karno, bahwa tiket pertandingan telah habis terjual, namun pihak panitia, masih menyisakan tiket untuk hari “H” pada saat tanggal pertandingan.

” Lah, siapa yang borong itu tiket? Jangan jangan udah di borong para calo,” Kata Ajie yang memang rencananya berniat menonton pertandingan secara langsung walau dirinya tinggal di Bekasi, Jawa Barat.

Redaksi.

Berita Terkait

Tragedi di Bekasi: Coran Tower Roboh, Satu Orang Tewas dan Lima Luka-Luka
Penemuan Mayat Bayi di Koja Gegerkan Warga, Polisi Kejar Dalang di Baliknya
Kapolsek Pademangan Pastikan Kesiapan Vihara untuk Sambut Perayaan Imlek 2025
Polres Metro Jakarta Utara Gelar Arahan Siaga Kamtibmas Libur Nasional
Respon Cepat Tanggap Musibah Bencana Dari Camat Cisayong Tasikmalaya, Di Apresiasi Oleh Seluruh Warga Masyarakat
Melalui Komsos, Babinsa 03/Kuala Kencana Ajak Warga Jaga Kamtibmas
Babinsa Agimuga dan Warga Bergotong Royong Perbaiki Jalan Rusak di Kampung Emogoma
Yonmarhanlan III Bantu Nelayan Tanjung Pasir Kembali Melaut

Berita Terkait

Selasa, 28 Januari 2025 - 05:43 WIB

Tragedi di Bekasi: Coran Tower Roboh, Satu Orang Tewas dan Lima Luka-Luka

Selasa, 28 Januari 2025 - 05:38 WIB

Penemuan Mayat Bayi di Koja Gegerkan Warga, Polisi Kejar Dalang di Baliknya

Senin, 27 Januari 2025 - 21:11 WIB

Kapolsek Pademangan Pastikan Kesiapan Vihara untuk Sambut Perayaan Imlek 2025

Senin, 27 Januari 2025 - 18:45 WIB

Polres Metro Jakarta Utara Gelar Arahan Siaga Kamtibmas Libur Nasional

Senin, 27 Januari 2025 - 17:00 WIB

Respon Cepat Tanggap Musibah Bencana Dari Camat Cisayong Tasikmalaya, Di Apresiasi Oleh Seluruh Warga Masyarakat

Berita Terbaru