Pencengahan Kekerasan Seksual Perempuan Dan Anak Secara Komprehensif Bhayangkari Berperan Aktif

- Jurnalis

Sabtu, 3 Desember 2022 - 11:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Sumedang- Pada Hari Kamis, Tanggal 1 Desember 2022, Ketua Bhayangkari Ranting Darmaraja Ny. Rini sugeng yang diwakili oleh Seksi kebudayaan Pengurus Ranting Bhayangkari Darmaraja Ny. Dewi Eko telah mengikuti kegiatan Webinar secara daring melalui aplikasi virtual zoom meeting yang diselenggarakan oleh Pengurus Daerah Bhayangkari Jawa Barat.

Dengan Tema : “Bhayangkari Berperan Aktif Secara Komprehensif Dalam Pencegahan Kekerasan Seksual Pada Perempuan dan Anak”.

Baca Juga :  Maritim Indonesia : Emas Biru yang belum Dimaksimalkan Potensinya

Acara dimulai dengan pembacaan doa oleh Ny. Min Sudjana. Sambutan Ketua Bhayangkari Daerah Jawa Barat Ny. Elly Suntana.

Dilanjutkan dengan Pemaparan materi dari Narasumber : Ibu Kompol Suryaningsih, SH.,MH (Kanit Subdit IV Dit Reskrimum). Bapak Wahyu Dinata, M.Sos.,CT,NNLP (Motivator & Public Speaker).

Kegiatan diikuti oleh Pengurus Cabang Bhayangkari Sumedang dan Pengurus Yayasan Kemala Bhayangkari Cabang Sumedang secara zoom. Serta diikuti pula oleh Ketua Seksi Kebudayaan Pengurus Cabang Bhayangkari Sumedang Ny. Tati Kiki, Pengurus Yayasan Kemala Bhayangkari Cabang Sumedang Ny. Ira Dian, Guru TK Kemala Bhayangkari 22 Sumedang serta perwakilan orang tua secara langsung di Gedung Graha Bhayangkari Jawa Barat di Cicendo Bandung.

Baca Juga :  Nyatakan Komitmen, Pemuda, Mahasiswa Dan Buruh Bersama Kawal Sampai Tuntas Pembangunan IKN

Kegiatan dilaksanakan dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan Covid-19. (Ujs)

Berita Terkait

Prajurit Yonmarhanlan III TNI AL Berbagi Kasih dengan Pekerja Pengupas Kerang di Desa Binaan
Yonmarhanlan III TNI AL Gelar Aksi Kemanusiaan di Jakarta Utara, Bagikan Ratusan Nasi Kotak Untuk Warga Terdampak Ekonomi
Pdt. Heski Roring, Pemimpin Brigade Manguni Indonesia, Meninggal Dunia di Usia 51 Tahun
Polresta Bandung Bersama Masyarakat Tanam Padi dan Dukung Ketahanan Pangan Nasional
Kejuaraan Nasional INKAI 2024 Semarak Dikuti 31 Provinsi Seluruh IndonesiaMendorong Karateka Indonesia Menuju Prestasi Dunia
Kapuspen TNI Gelar Jumpa Pers pada Awarding Night Military Short Movie Festival 2024Mendorong Kreativitas dan Semangat Kebangsaan Lewat Film Pendek
Panglima TNI Hadiri Malam Puncak Military Short Movie Festival 2024Semangat Kebangsaan TNI Terpancar Lewat Karya Sinema
Peringati HUT Marinir ke-79, Ny. Cory Panglima Etwin Ajak Pengurus Laksanakan Donor Darah dan Bakti Sosial di Mako Pasmar 1
Berita ini 84 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 10 November 2024 - 10:22 WIB

Prajurit Yonmarhanlan III TNI AL Berbagi Kasih dengan Pekerja Pengupas Kerang di Desa Binaan

Minggu, 10 November 2024 - 10:15 WIB

Yonmarhanlan III TNI AL Gelar Aksi Kemanusiaan di Jakarta Utara, Bagikan Ratusan Nasi Kotak Untuk Warga Terdampak Ekonomi

Minggu, 10 November 2024 - 08:37 WIB

Pdt. Heski Roring, Pemimpin Brigade Manguni Indonesia, Meninggal Dunia di Usia 51 Tahun

Minggu, 10 November 2024 - 08:04 WIB

Polresta Bandung Bersama Masyarakat Tanam Padi dan Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Sabtu, 9 November 2024 - 19:36 WIB

Kejuaraan Nasional INKAI 2024 Semarak Dikuti 31 Provinsi Seluruh IndonesiaMendorong Karateka Indonesia Menuju Prestasi Dunia

Berita Terbaru