Pendekar Srikandi Ditpamobvit Polda Banten Bagi-bagi Masker di Kegiatan Vaksinasi

- Jurnalis

Selasa, 14 September 2021 - 17:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ZONAPERS.COM,KOTA SERANG – Pendekar Srikandi Ditpamobvit Polda Banten bagikan ratusan masker pada saat pelaksanaan Vaksinasi bagi keluarga besar media mitra Polda Banten.

Kegiatan tersebut dipimpin langsung Kanit 2 Subdit Waster Ditpamobvit Polda Banten AKP Ferizal A.M, S.H., S.I.K di Kp Jaha Kelurahan Pager Agung Kecamatan Walantaka, Kota Serang. Selasa, (14/09).

Saat dikonfirmasi, Dirpamobvit Polda Banten Kombes Pol Edy Sumardi membenarkan kegiatan tersebut. Ia mengaku kegiatan tersebut dalam sebagai bentuk upaya Polda Banten dalam mencegah penyebaran Covid-19 di wilayah hukum Polda Banten.

Baca Juga :  Nathaniel Tanaya : Kami Telah Bikin LP Di Polda, Sengketa Lahan Warga Dengan PT.YMP Telah Melibatkan Preman

“Iya hari ini saya perintahkan Pendekar Srikandi Ditpamobvit Polda Banten untuk menghadiri pelaksanaan Vaksinasi bagi keluarga besar media mitra Polda Banten. Dimana dalam pelaksanaannya, Pendekar Srikandi Ditpamobvit Polda Banten ini bertugas untuk membagikan masker serta memberikan imbauan protokol kesehatan kepada masyarakat yang hadir dalam pelaksanaan Vaksinasi tersebut,” ucapnya.

Baca Juga :  Gaya Bercinta Yang Bisa Melepaskan Stress

Lebih lanjut, Edy Sumardi menjelaskan bahwa kehadiran Pendekar Srikandi Ditpamobvit Polda Banten bertujuan untuk memberikan jaminan keamanan kepada masyarakat yang sedang beraktifitas.

“Semoga dengan kehadiran Pendekar Srikandi Ditpamobvit Polda Banten di tengah masyarakat dapat memberikan jaminan keamanan,” tutupnya.

Bidhumas/DA

Berita Terkait

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa
FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026
Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung
Pangdam I/BB Tinjau Langsung Jalan Tarutung–Sibolga Yang Sempat Terputus Akibat Bencana Alam.
FWK : Pejabat Jangan Anti Kritik, PERS Selalu Hadir Untuk Kepentingan Publik
Terlewatkan.. Kondisi SMK Negeri I Badiri, Tertimbun Lumpur Dan Kayu, Akibat Banjir Bandang.

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:24 WIB

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Jumat, 26 Desember 2025 - 14:12 WIB

Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa

Kamis, 25 Desember 2025 - 10:04 WIB

FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026

Rabu, 24 Desember 2025 - 18:29 WIB

Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB