Personil Polres Sumedang Ikuti Tes Kesamaptaan Jasmani Berkala

- Jurnalis

Rabu, 1 Maret 2023 - 16:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Sumedang – Bagian Sumber Daya Manusia (SDM) Polres Sumedang Polda Jabar gelar kegiatan Kesemaptaan Jasmani Berkala Tahap I kepada personil Polres Sumedang di Lapangan Mapolres Sumedang. Rabu (01/03/2023).

Pelaksanaan kesamaptaan yang digelar selama empat hari yakni mulai hari Selasa sampai hari Jum’at dengan melibatkan seluruh personil Polres Sumedang dan Polsek jajaran.

Baca Juga :  Ibadah Tutup Peti Rima Melati Berlangsung Di Gereja Paulus Menteng

Kabag SDM Polres Sumedang Kompol Didin Jarudin ketika dikonfirmasi usai pelaksanaan kesamaptaan mengatakan, giat yang diselenggarakan pihaknya merupakan kegiatan rutin, dimana untuk kali ini hasilnya merupakan nilai semester pertama bagi setiap personil.

Personil Polres Sumedang Ikuti Tes Kesamaptaan Jasmani Berkala

“Rangkaian giat kesamaptaan yang dilakukan meliputi, lari mengelilingi lapangan selama 12 menit, Pull Up / Restok, Sit Up, Push Up, Shuttle Run dan Beladiri Polri sesuai dengan tahap-tahap yang dianjurkan dalam aturan kesamaptaan.” Kata Didin.

Baca Juga :  Panglima TNI dan Kapolri Gelar Doa Bersama Lintas Agama untuk Sukseskan Pilkada Serentak 2024 di Bali

“Kesamaptaan Jasmani merupakan giat yang hasilnya digunakan sebagai bahan penilaian pimpinan terhadap setiap personil yang nantinya akan mendukung pelaksanaan pendidikan pengembangan setiap anggota yang ingin melanjutkan pendidikan maupun syarat untuk naik pangkat.” Pungkasnya…Ujs

Berita Terkait

Kanit Reskrim Polsek Koja Amankan Dua Remaja yang Jadi Admin Akun Tawuran di Medsos Instagram
Kapolsek Koja Gelar Program “Ngopi Kamtibmas” untuk Jaga Kondusivitas Wilayah
Prajurit Yonmarhanlan III Gelar Aksi Jumat Berkah untuk Warga Jakarta Utara
Sicakep Sumedang Raih Tiga Besar Inovasi Terbaik Jawa Barat 2024
Polda Jabar Bongkar Sindikat Perdagangan Orang, PMI Ilegal Dikirim ke Irak
Polda Jabar Bongkar Sindikat Pemalsuan Pupuk, Ribuan Ton Pupuk Palsu Beredar!
Puluhan Ribu Pendukung Padati Kampanye Akbar Pasangan MAMA di Tapanuli Tengah
Polsek Koja Gelar “Jumat Curhat”: Dekatkan Polisi dan Warga di Rawabadak Utara

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 14:58 WIB

Kanit Reskrim Polsek Koja Amankan Dua Remaja yang Jadi Admin Akun Tawuran di Medsos Instagram

Sabtu, 23 November 2024 - 14:49 WIB

Kapolsek Koja Gelar Program “Ngopi Kamtibmas” untuk Jaga Kondusivitas Wilayah

Sabtu, 23 November 2024 - 14:46 WIB

Prajurit Yonmarhanlan III Gelar Aksi Jumat Berkah untuk Warga Jakarta Utara

Sabtu, 23 November 2024 - 06:34 WIB

Sicakep Sumedang Raih Tiga Besar Inovasi Terbaik Jawa Barat 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 06:17 WIB

Polda Jabar Bongkar Sindikat Perdagangan Orang, PMI Ilegal Dikirim ke Irak

Berita Terbaru