Polda Banten Berikan Bansos Kepada Masyarakat Baduy Dalam

- Jurnalis

Minggu, 5 September 2021 - 19:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers.com,Lebak – Ditengah wabah virus Covid-19 dan banyak warga yang terdampak, salah satu diantaranya adalah warga Baduy Dalam yang tinggal di Kp.Cikeusik Ds.Kanekes Kec.Leuwidamar Kab.Lebak.

Polda Banten melalui Karoops Kombes Pol A.Roemtaat dan Dirbinmas Kombes Pol Riki Yanuarfi, datang memberikan bantuan sosial berupa sembako kepada warga Baduy Dalam, Minggu (05/09).

Tiba di lokasi rombangan langsung disambut para tetua adat suku Baduy Dalam.

Dalam kegiatan tersebut, Dirbinmas Polda Banten saat ditemui di lokasi kepada awak media mengatakan bahwa kedatangannya ke Baduy dalam rangka memberikan bantuan sosial kepada masyarakat yang terdampak pandemi Virus Covid-19.

Baca Juga :  KASAL Letakan Batu Pertama Pembangunan Monumen Nanggala 402

“Hari ini kita melaksanakan bakti sosial di Desa Kanekes Lebak tempat tinggal warga Baduy. Kita bersama-sama di sini dalam rangka bakti sosial membagikan paket sembako kepada masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19 khususnya warga Baduy Dalam,” ucapnya.

Dalam bakti sosial ini sekaligus Riki meminta doa restu kepada masyarakat Baduy agar Polisi kedepannya semakin dekat dengan masyarakat dan selalu bekerjasama dengan masyarakat untuk memberikan yang terbaik.

Baca Juga :  Mensesneg Pratikno, Sudah Layaknya Di Copot

“Semoga apa yang kita berikan ini dapat bermanfaat dan meringankan beban masyarakat suku Baduy Dalam,” tambahnya.

Sementara itu Kabid Humas Polda Banten Akbp Shinto Silitonga mengatakan jika kegiatan ini adalah kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh Polda Banten di masa pandemi Covid-19.

“Pemberian bantuan sosial ini adalah kegiatan rutin yang dilaksanakan Polda Banten dalam rangka membantu masyarakat yang terdampak pandemi virus Covid-19,”. Ujar Shinto.

Narasumber,(bidhumas)

Red,adjie

Berita Terkait

Kapolres Indramayu dan Forkopimda Pastikan Keamanan Gudang Logistik KPU: Jaminan 24 Jam Jelang Pilkada 2024
Dengan Semangat Kibarkan Kebanggaan Bendera Yonmarhanlan III Berkibar Gagah di Langit Jakarta
DR.Ronny F Sompie, SH, MH : Pemerintah Siaga Atasi TPPO Dan TPPM
11 Nama Yang Memiliki Kompetensi Dalam Kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran
KLB Ilegal Di Kecam, Hendry CH Bangun Tetap Sah Sebagai Ketum PWI Pusat
Pengurus PWI Djaya/ DKI, Resmi Di Bekukan Oleh PWI Pusat
Ketua Dewan Penasehat PWI, Ilham Bintang Digantikan Oleh Anton Charlyan, Pwi Pusat Lakukan Perombakan Besar Pengurus
Inisial ” T ” Yang Menghebohkan Publik, Ternyata…..

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 22:26 WIB

Kapolres Indramayu dan Forkopimda Pastikan Keamanan Gudang Logistik KPU: Jaminan 24 Jam Jelang Pilkada 2024

Minggu, 17 November 2024 - 15:00 WIB

Dengan Semangat Kibarkan Kebanggaan Bendera Yonmarhanlan III Berkibar Gagah di Langit Jakarta

Sabtu, 2 November 2024 - 22:29 WIB

DR.Ronny F Sompie, SH, MH : Pemerintah Siaga Atasi TPPO Dan TPPM

Sabtu, 7 September 2024 - 15:47 WIB

11 Nama Yang Memiliki Kompetensi Dalam Kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran

Minggu, 18 Agustus 2024 - 20:09 WIB

KLB Ilegal Di Kecam, Hendry CH Bangun Tetap Sah Sebagai Ketum PWI Pusat

Berita Terbaru