Polres Sumedang Gelar Do’a Bersama dan Shalat Ghaib Bagi Korban Kerusuhan Stadion Kanjuruhan Malang

- Jurnalis

Senin, 3 Oktober 2022 - 12:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, SUMEDANG – Terkait adanya tragedi Kerusuhan suporter yang menyebabkan meninggalnya ratusan orang Suporter Aremania dan anggota Kepolisian pada Minggu (02/10/2022), di Stadion Kanjuruhan Malang.

Polres Sumedang melaksanakan Shalat Ghaib dan Do’a bersama untuk para korban kerusuhan tersebut, yang bertempat di Mesjid Al-Hidayah Polres Sumedang. Senin (03/10/22).

Kegiatan yang dihadiri langsung oleh Kapolres Sumedang AKBP Indra Setiawan, S.H., S.I.K., diikuti oleh para pejabat utama dan personil Polres Sumedang, serta dihadiri juga perwakilan dari Viking Distrik Sumedang.

Baca Juga :  Polda Jabar Gelar Upacara Hari Pahlawan 2024, Serukan Semangat Inovasi dan Cinta Tanah Air

Kapolres Sumedang dalam sambutannya menyampaikan bahwa kegiatan ini dilaksanakan untuk mendo’akan para korban, juga sebagai bentuk rasa empati dan ikatan emosional sesama manusia.

“Hari ini kita laksanakan Shalat Ghaib dan Do’a bersama untuk para korban tragedi kerusuhan di Stadion Kanjuruhan Malang”. Ucap Kapolres.

“Kami dari Polres Sumedang tentunya turut berbela sungkawa terhadap para korban maupun keluarga yang ditinggalkan”. Tambah Kapolres.

Baca Juga :  Sejak Awal Tahun 2022, BP2MI Telah Berangkatkan 57.860 PMI

“Semoga kejadian ini tidak terulang kembali, karena tidak ada pertandingan sepakbola yang lebih penting di bandingkan dengan satu nyawa”. Pungkas Kapolres.

Kegiatan ini sendiri dimulai dengan Shalat Dzuhur berjamaah, lalu dilanjutkan dengan Dzikir dan Do’a bersama serta di tutup dengan Shalat Ghaib berjamaah dengan Imam Da’i Kamtibmas Ust. Chumaedi.

Berita Terkait

Drama Hukum Mitora Vs Yayasan Cendana: OC Kaligis Bongkar Kejanggalan Putusan BANI
Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Dorong Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
Dibalik Topeng Toko Kain: Polisi Bongkar Sindikat Judi Online di Bandung
Upacara Hari Pahlawan 2024: Tanpa Kedip di Hadapan Wapres Gibran
Respons Cepat Bakamla RI: Selamatkan ABK yang Sakit di Tengah Laut Natuna
Warga RW 04 Kelurahan Talun Kompak Tambal Jalan Rusak, Inspirasi Solidaritas Masyarakat
Bekantan Jadi Ikon Logo HPN 2025: Kalsel Siap Jadi Tuan Rumah
Anugerah Jurnalistik Adinegoro 2024: Wadah Kolaborasi Media Besar dan Kecil untuk Kemajuan Pers

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 21:46 WIB

Drama Hukum Mitora Vs Yayasan Cendana: OC Kaligis Bongkar Kejanggalan Putusan BANI

Kamis, 21 November 2024 - 20:22 WIB

Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Dorong Ketahanan Pangan di Jawa Tengah

Kamis, 21 November 2024 - 20:18 WIB

Dibalik Topeng Toko Kain: Polisi Bongkar Sindikat Judi Online di Bandung

Kamis, 21 November 2024 - 19:21 WIB

Upacara Hari Pahlawan 2024: Tanpa Kedip di Hadapan Wapres Gibran

Kamis, 21 November 2024 - 17:11 WIB

Respons Cepat Bakamla RI: Selamatkan ABK yang Sakit di Tengah Laut Natuna

Berita Terbaru