Redaksi Zonapers.com Membuka Kesempatan Berkarir

- Jurnalis

Selasa, 14 September 2021 - 22:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Jakarta.

Setelah pindah ke kantor baru yang beralamat di Jl. Husein Sastranegara no. 21 A, Redaksi Pusat berbenah diri dalam rangka ekspansi pengembangan Media yang berbasis keakuratan berita dan menjadi yang terkini di setiap pemberitaan.

Visi dan misi zonapers pun akan di perluas menjadi media cetak untuk semua lapisan dan kalangan pembaca, serta kedepan rencana nya akan membangun sebuah stasiun radio pada gelombang Frequency Modulation ( FM) serta Streaming TV.

Baca Juga :  Indonesia Lockdown??

Untuk itu, kami mengundang kandidat yang ingin Berkarir dan ingin menjadi lebih professional pada sektor pemberitaan di seluruh penjuru negeri, adapun Kesempatan yang Redaksi Pusat ingin kan adalah sebagai berikut :

1. Kepala Wilayah Provinsi.

Posisi ini diberikan bagi yang berjiwa pemimpin dan siap mengembangkan zonapers pada level Provinsi.

2. Kepala Biro Daerah.

Level leader di bawah Provinsi ini juga biasanya memiliki wewenang di tingkat Kabupaten / Keresidenan.

Baca Juga :  Rakernas AWDI Ke 1 Sukses Digelar

3. Wartawan.

zonapers juga membutuhkan ujung tombak pemberitaan yang siap pada segala kondisi dan memiliki mental serta menjunjung jiwa kebenaran sesuai dengan kode etik Jurnalis Indonesia.

Jika anda tertarik, silahkan kirim data diri dengan mencantumkan posisi yang diinginkan ke alamat Email : zonapers@yahoo.com secepatnya.

Kami tunggu apresiasi dan hasrat untuk menjadi pribadi yang professional di bidang pemberitaan.

( Redaksi).

Berita Terkait

Alhamdulillah,Pelanjut Ketua Dewan Pers 2022-2025 Telah Berakhir Jabatannya
Konvesi Advisor Indonesia Maju,Siap Mengembangkan Organisasi Ke Seluruh Indonesia
Libur Seru Idulfitri 2025, Tiara Park Jepara, Surga Wahana Air yang Bikin Ketagihan
Wina Armada Ngawur Lagi, Hendry Ch Bangun Masih Ketua Umum PWI Pusat
Ganjil Genap Jakarta Di Tiadakan Selama Musim Lebaran
Cabup Cecep Perkuat Barisan! Konsolidasi dengan Relawan BCA, Siap Gaspol Menangkan Pilkada Ulang Tasikmalaya
GPBI Sumut Melesat: 17 Cabang Terbentuk, Binson Purba Apresiasi Perjuangan Buruh
Ketum PWI Pusat : Ady Indra Pawennari, Bendahara PWI Kepri yang Sah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:27 WIB

Alhamdulillah,Pelanjut Ketua Dewan Pers 2022-2025 Telah Berakhir Jabatannya

Senin, 14 April 2025 - 11:05 WIB

Konvesi Advisor Indonesia Maju,Siap Mengembangkan Organisasi Ke Seluruh Indonesia

Senin, 7 April 2025 - 12:32 WIB

Libur Seru Idulfitri 2025, Tiara Park Jepara, Surga Wahana Air yang Bikin Ketagihan

Sabtu, 5 April 2025 - 11:46 WIB

Wina Armada Ngawur Lagi, Hendry Ch Bangun Masih Ketua Umum PWI Pusat

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:32 WIB

Ganjil Genap Jakarta Di Tiadakan Selama Musim Lebaran

Berita Terbaru