Resmi, Kantor Sekretariat DPP-AWDI Siap Beroperasi!

- Jurnalis

Sabtu, 18 Juli 2020 - 18:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Doc: Asosiasi Wartawan Demokrasi Indonesia dan Nawacita Media Center

zonapers.com, Jakarta

Asosiasi Wartawan Demokrasi Indonesia (AWDI) yang merupakan salah satu Organisasi profesi pada bidang jurnalistik dan industri pers di Indonesia, sudah mulai berbenah diri secara maksimal. Pada Sabtu (18/7).

Dimulai dari menggelar Kongres Pertamanya pada 15 Januari 2020 yang lalu, kemudian mengurus seluruh aspek pembaharuan Legalitas, maka kemudian Unsur Pimpinan AWDI secara maraton melakukan kinerja Pembentukkan struktur wilayah provinsi, kabupaten kota dan pembenahan administratif yang lainnya.

Suasana peresmian kantor baru yang di hadiri para undangan.

Budi Wahyudin selaku Ketua Umum dan Ali Nasrullah selaku Sekretaris Jenderal DPP AWDI merangkai sebuah gerakan kerja organisasi dengan memaksimalisasikan masing masing unsur Ketua Bidang yang ada di tubuh Dewan Pimpinan Pusat (DPP) AWDI.

Berdasar partisipasi aktif dan kinerja Bidang Litbang dan SDM, maka Deka selaku Ketua DPP Bidang tersebut melakukan kinerja dengan memberikan fasilitasi Kantor Sekretariat di Bilangan Radio IV No.1 Jakarta Selatan sebagai Alamat Sekretariat dan Korespondensi DPP AWDI.

Baca Juga :  Demi Meningkatkan Pelayanan di RS dr. Asmir Salatiga, Danrem 073/MKT Resmikan Gedung Istalasi Gizi dan Gedung Rawat Inap
Bersama Tim Awdi dan Nawacita Media Center

Budi Wahyudin secara resmi memimpin Peresmian Kantor Sekretariat DPP AWDI dengan mengundang beberapa pejabat kemitraan dan unsur TNI Polri yang juga menjadi Mitra Kerja DPP AWDI dalam setiap karya karya Jurnalistik nya.

” sncinews.com sangat bersemangat untuk melakukan kinerja organisasi bersama bidang bidang lainnya terutama mengenai urusan peningkatan kualitas para jurnalis anggota AWDI agar sesegera mungkin bisa menjadi Wartawan Profesional yang selalu memegang teguh Kode Etik Wartawan yang sudah nyaris terlupakan.” Ujar Hamim sebagai Direktur PT. Nawacita Media Center yang membawahi juga beberapa media baik Online maupun Cetak.

Foto bersama Tim Awdi dan Nawacita Media Center

Saat ini, DPP AWDI bersinergi dengan PT. Nawacita Media Center dalam memaksimalisasi kerja kerja profesional untuk berbagai Media yang tergabung didalam keluarga besar AWDI.

Baca Juga :  Seluruh Jurnalis Bergerak Untuk Diananta

Secara Resmi, Saya selaku Ketua Umum DPP AWDI menyampaikan kepada Publik, bahwa seluruh kegiatan organisasi DPP AWDI berikut seluruh korespondensinya beralamatkan di Kantor ini, dengan menetapkan Redaktur sncinews.com sebagai Penanggung Jawab Pengelolaanya.

Bersama kru Awdi dan Nawacita Media Center

Sekjen DPP AWDI yang berhalangan hadir karena ada tugas investigasi di wilayah Cianjur Jawa Barat, menyatakan Ungkapan Terima Kasih yang sebesar besarnya kepada PT. Nawacita Media Center yang di komando oleh Deka, sncinews.com yang telah berkenan dan bahkan memberikan fasilitasi nya untuk kegiatan. Dan kesekretariatan Dewan Pimpinan Pusat AWDI periode 2020-2025.

Segenap jajaran DPP AWDI, siap bersinergi dan mendukung seluruh kerja organisasi untuk kebesaran dan kesejahteraan Segenap Anggota AWDI dimanapun berada.

Red

Berita Terkait

Ketum PWI Pusat : Ady Indra Pawennari, Bendahara PWI Kepri yang Sah
DKI Akan Tambah Tenaga Damkar Dan PPSU, Semoga Tenaga Aktif Yang Sudah Ada Juga Di Sejahterakan Pendapatannya
Polisi Gagalkan Penyelundupan Senjata Api Senilai Rp1,3 Miliar ke KKB Puncak Jaya
Dua Srikandi Pendaki Puncak Jayawijaya Papua, Gugur Saat Jalur Turun Dari Puncak Cartenz
PWI Pusat Pecat Tiga Pengurus PWI Riau, Nama Nama Dihilangkan Dari Website Resmi PWI Nasional
PWI Pusat Tidak Pernah Menunjuk Plt di PWI Prov Sulut, Vocke Masih Ketua yang Sah
Bayar Bayar Bayar !! Lagu Kontroversi Yang Viral
Hendry CH Bangun : Penunjukan Plt Ketua PWI Kalbar Di Nilai Ilegal Dan Cacat Hukum

Berita Terkait

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:21 WIB

Ketum PWI Pusat : Ady Indra Pawennari, Bendahara PWI Kepri yang Sah

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:16 WIB

DKI Akan Tambah Tenaga Damkar Dan PPSU, Semoga Tenaga Aktif Yang Sudah Ada Juga Di Sejahterakan Pendapatannya

Sabtu, 8 Maret 2025 - 17:48 WIB

Polisi Gagalkan Penyelundupan Senjata Api Senilai Rp1,3 Miliar ke KKB Puncak Jaya

Minggu, 2 Maret 2025 - 20:08 WIB

Dua Srikandi Pendaki Puncak Jayawijaya Papua, Gugur Saat Jalur Turun Dari Puncak Cartenz

Minggu, 2 Maret 2025 - 13:06 WIB

PWI Pusat Pecat Tiga Pengurus PWI Riau, Nama Nama Dihilangkan Dari Website Resmi PWI Nasional

Berita Terbaru