Tak Kuasa Menahan Haru Saat Tentara Kodim 0716/Demak Membongkar Tempat Tinggalnya

- Jurnalis

Selasa, 28 Juli 2020 - 01:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers.com,Demak – Mbah Warsipan (68), warga RT 03/RW 01, Desa Kuwu, Kecamatan Dempet Kabupaten Demak tak kuasa menahan haru, manakala sejumlah anggota dari Koramil 04/Dempet Kodim 0716/Demak mulai “membongkar” rumahnya dan kemudian akan dijadikan bangunan yang lebih kokoh dan layak huni lagi.

Kegiatan ini dilaksanakan sebagai program rehab Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) dalam rangka menyongsong HUT RI ke 75 serta masuk dalam daftar kegiatan Karya Bakti TNI Satuan Komando Kewilayahan TA 2020.

Baca Juga :  Seleksi Calon ASN Telah Di Gelar Di Kabupaten Tasikmalaya

” Hal ini merupakan sebagai wujud nyata kepedulian TNI dalam hal ini Kodim 0716 / Demak melalui Koramil 04 / Dempet bagi warga kurang mampu,” kata Dandim 0716 / Demak Letkol Arh Mohammad Ufiz, S.I.P, M.I.Pol melalui Danramil 04 / Dempet Kapten Arm Imam Sunandar, Minggu (26/07/2020).

Baca Juga :  Perwira Kodim 0716 Demak Ikuti Acara Pedang Pora Sambut Kapolres Baru

Lanjutnya, “Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka memberdayakan wilayah pertahanan demi menunjang tugas-tugas pokok TNI Angkatan Darat ,” tutup Danrami.

Sementara itu Mbah Warsipan menyambut dengan haru kedatangan para tentara Kodim 0716/Demak, sambil mengucapkan terimakasih. ”Terimakasih Pak Tentara rumah saya mau direhab. Saya menangis karena terharu campur bahagia,” ungkap Mbah Warsipan.

rep,adjie

Berita Terkait

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa
FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026
Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung
Pangdam I/BB Tinjau Langsung Jalan Tarutung–Sibolga Yang Sempat Terputus Akibat Bencana Alam.
FWK : Pejabat Jangan Anti Kritik, PERS Selalu Hadir Untuk Kepentingan Publik
Terlewatkan.. Kondisi SMK Negeri I Badiri, Tertimbun Lumpur Dan Kayu, Akibat Banjir Bandang.

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:24 WIB

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Jumat, 26 Desember 2025 - 14:12 WIB

Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa

Kamis, 25 Desember 2025 - 10:04 WIB

FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026

Rabu, 24 Desember 2025 - 18:29 WIB

Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB