Telekonferensi, Hal Terkini Dilakukan Presiden Jokowi

- Jurnalis

Selasa, 17 Maret 2020 - 00:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com , Bogor.

Sebagai bentuk meluasnya penanggulangan virus pendemi korona atau Covid-19, Presiden RI Ir. Joko Widodo tetap melaksanakan Rapat Terbatas ( Ratas ) di Istana Bogor bersama para menteri melalui Telekonferensi, Senin 16/3/20.

Dengan menggunakan media Video konferensi, Presiden dan wakil Presiden memimpin Ratas dengan seluruh menteri membahas berbagai upaya pemerintah mengatasi tekanan pendemi virus korona.

Baca Juga :  Ketua AWDI Bersama Tim Kuasa Hukum, Lempar Somasi Ke PT.Budi Gema Gempita

” Pertama, kita berada yang tidak biasa dan berbeda, saya pikir sudah sangat efektif ditengah pendemi ini, dan saya ingin memastikan bahwa seluruh menteri dan jajarannya terus bekerja keras mengatasi berbagai masalah, baik kesehatan dan keuangannya,” Ujar Jokowi.

Baca Juga :  Respon Cepat BP2MI Atas Pemulangan PMI Terkendala Dari Malaysia

” Kemarin, saya menghimbau kepada masyarakat agar tetap tenang, belajar dirumah dan tetap pada tingkat kewaspadaan pada kesehatannya, ” Pungkasnya.

# Dari berbagai nara sumber.

( ZP1 ).

Berita Terkait

Alhamdulillah,Pelanjut Ketua Dewan Pers 2022-2025 Telah Berakhir Jabatannya
Wina Armada Ngawur Lagi, Hendry Ch Bangun Masih Ketua Umum PWI Pusat
Istana Negara Buka Open House Pada Iedul Fitri 1446 H/ Th.2025 Kali Ini
Ganjil Genap Jakarta Di Tiadakan Selama Musim Lebaran
Ketum PWI Pusat : Ady Indra Pawennari, Bendahara PWI Kepri yang Sah
DKI Akan Tambah Tenaga Damkar Dan PPSU, Semoga Tenaga Aktif Yang Sudah Ada Juga Di Sejahterakan Pendapatannya
Polisi Gagalkan Penyelundupan Senjata Api Senilai Rp1,3 Miliar ke KKB Puncak Jaya
Dua Srikandi Pendaki Puncak Jayawijaya Papua, Gugur Saat Jalur Turun Dari Puncak Cartenz

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:27 WIB

Alhamdulillah,Pelanjut Ketua Dewan Pers 2022-2025 Telah Berakhir Jabatannya

Sabtu, 5 April 2025 - 11:46 WIB

Wina Armada Ngawur Lagi, Hendry Ch Bangun Masih Ketua Umum PWI Pusat

Jumat, 28 Maret 2025 - 21:23 WIB

Istana Negara Buka Open House Pada Iedul Fitri 1446 H/ Th.2025 Kali Ini

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:32 WIB

Ganjil Genap Jakarta Di Tiadakan Selama Musim Lebaran

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:21 WIB

Ketum PWI Pusat : Ady Indra Pawennari, Bendahara PWI Kepri yang Sah

Berita Terbaru