Tournament Bola Voli H Yod Mintaraga Cup 1 Putra Se Tasik Utara

- Jurnalis

Selasa, 5 Juli 2022 - 19:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ZONAPERS.com, Ciawi – Pertandingan bola voli dalam rangka Hari Bhayangkara ke-76.
Pertandingan tersebut bertajuk “H Yod Mintaraga Cup 1 (satu).” Acara digelar di lapangan voli polsek ciawi, pada Minggu (4/7/22).

Dalam acara tersebut di hadiri Drs H Yod Mintaraga, anggota dewan provinsi dari partai golkar sebagai pengagas acara tersebut, dan peserta yang mengikuti pertandingan para atlit vollyball Tasik utara.

Dalam sambutannya Kapolsek ciawi menyampaikan, kegiatan Kapolsek Cup selain bertujuan untuk memeriahkan Hari Bhayangkara ke-76, juga untuk mencari bibit-bibit atlet agar kedepannya bisa memberikan prestasi untuk Kabupaten Tasikmalaya.

Baca Juga :  RAPI Wilayah 13 Sumedang Gelar Sepeda Santai Peringati HUT RI 77 Dan HAORNAS


Lebih lanjut IPDA Endang Rahman, mengucapkan terima kasih untuk semua warga dan peserta vollyball atas dukungannya dalam pelaksanaan kegiatan lomba Kapolsek Cup. “Mudah-mudahan dengan adanya kegiatan ini dapat memperkokoh sinergitas antar instansi,” ucapnya.

Baca Juga :  Ada Apa Dengan Dewan Pers? Catatan Hendry Ch Bangun (Wakil Ketua Dewan Pers 2019-2022)

Beliau juga menyampaikan bahwa olahraga adalah kompetisi yang dapat dijadikan sarana mempererat silaturahmi, persatuan dan persaudaraan.


“Kita tahu bersama bahwa olahraga adalah kompetisi yang tentunya harus selalu menjunjung tinggi sportivitas di lapangan serta dapat dijadikan sebagai ajang silaturahmi sehingga keharmonisan, keakraban dan persaudaraan tetap terjalin dengan baik tanpa mengesampingkan semangat berkompetisi,” kata IPDA Endang Rahman.” Pungkasnya kepada awak media.

Wiracakrabuana/Rj

Berita Terkait

Bawaslu Jakarta Pusat Gelar Rapat Koordinasi untuk Persiapan Pilkada 2024
Kakudam Iskandar Muda Lakukan Kunjungan Kerja ke Korem 012/TU, Tekankan Pengelolaan Keuangan yang Profesional
Dramatis! Bakamla RI Selamatkan MV Lena yang Terombang-ambing di Laut Natuna Utara
Drama Hukum Mitora Vs Yayasan Cendana: OC Kaligis Bongkar Kejanggalan Putusan BANI
Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Dorong Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
Dibalik Topeng Toko Kain: Polisi Bongkar Sindikat Judi Online di Bandung
Upacara Hari Pahlawan 2024: Tanpa Kedip di Hadapan Wapres Gibran
Respons Cepat Bakamla RI: Selamatkan ABK yang Sakit di Tengah Laut Natuna

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 06:42 WIB

Bawaslu Jakarta Pusat Gelar Rapat Koordinasi untuk Persiapan Pilkada 2024

Jumat, 22 November 2024 - 06:22 WIB

Kakudam Iskandar Muda Lakukan Kunjungan Kerja ke Korem 012/TU, Tekankan Pengelolaan Keuangan yang Profesional

Jumat, 22 November 2024 - 06:09 WIB

Dramatis! Bakamla RI Selamatkan MV Lena yang Terombang-ambing di Laut Natuna Utara

Kamis, 21 November 2024 - 21:46 WIB

Drama Hukum Mitora Vs Yayasan Cendana: OC Kaligis Bongkar Kejanggalan Putusan BANI

Kamis, 21 November 2024 - 20:22 WIB

Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Dorong Ketahanan Pangan di Jawa Tengah

Berita Terbaru